Scroll untuk membaca artikel
Chandra Iswinarno
Minggu, 07 Juni 2020 | 15:10 WIB
Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Covid-19 Kota Mojokerto Gaguk Tri Prasetya. [Berita Jatim]

Sementara pasien posisi 12 merupakan istri dari pasien positif 11. Yakni seorang ibu rumah tangga, inisial NY, usia 32 tahun yang memiliki toko sembako. Saat ini, kelimanya menjalani perawatan di Rusunawa Cinde. Di lingkungan tempat rumah pasien, lanjut Gaguk, sudah dilakukan tracing baru.

Dengan tambahan satu pasien positif Covid-19 di Kota Mojokerto per tanggal 6 Juni 2020, jumlah pasien positif Covid-19 di Kota Mojokerto sebanyak 20 orang.

Sebanyak 17 orang masih menjalani perawatan, dua diantaranya sudah sembuh dan satu pasien positif Covid-19 meninggal dunia.

Baca Juga: Ratusan Anak-anak Positif Corona di Surabaya, Ditularkan Orangtua

Load More