SuaraJatim.id - Ulah seorang warganet di kolom komentar memang sering kali membuat geleng kepala.
Bukan saja menuai kegeraman, tapi komentar-komentar menggelitik terkadang justru menjadi hiburan tersendiri bagi warganet pengguna sosial media lainnya.
Tak terkecuali pula komentar yang tercantum dalam kolom komentar artikel berita berikut ini.
Seorang pengguna Facebook mengomentari artikel Suara.com yang mengulas soal ketahanan masker kain terhadap varian virus baru.
Baca Juga: Miris! Polisi Tangkap Geng Penyebar Video Porno, Admin Grup Masih 14 Tahun
Akun Twitter @hiburanesia membagikan tangkapan layar kolom komentar tersebut.
Dalam unggahan itu, artikel Suara.com berjudul "Masker Kain Tak Bisa Tahan Varian Baru Virus Corona, Ini Saran Ahli dari AS" mendapat sejumlah respons dari warganet Facebook.
Tapi sebuah komentar dari pengguna Idetr Aj*** menggelitik warganet lainnya.
Pasalnya, ia berkomentar dengan nada protes terkait fakta soal ketahanan masker kain tersebut.
"Astaghfirullah, jadi harus pakai masker besi begitu," komentar dia.
Baca Juga: Bikin Haru, Pelaut OKI Selama 46 Tahun Baru Jumpa Keluarga Karena Facebook
Kontan komentar bernada protes itu membuat warganet memberikan reaksinya.
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Rekrutmen Kemenkes 2025 di Facebook, Asli atau Tipu-Tipu?
-
Meta Kenalkan Fitur Imagine dan Karakter AI ke Indonesia, Apa Itu?
-
CEK FAKTA: Lowongan Kerja Perum DAMRI Beredar di Facebook
-
Lucunya Audi Marissa! Dulu Panggil Sayang, Sekarang Sebut Kim Soo Hyun Tukang Bakso karena Skandal
-
Syarat Monetisasi Facebook Pro
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Dari Desa untuk Warga, THR dan Jaminan Sosial Wujud Kepedulian Desa Wunut
-
Wanita Probolinggo Ditemukan Tewas Misterius di Pinggir Jalan
-
BRI Sokong UMKM Habbie: Minyak Telon dengan Ragam Aroma Terbanyak untuk Pasar Global
-
Jumlah Wisatawan ke KBS Surabaya Diprediksi Meningkat Hingga Hari Minggu
-
10 Korban Longsor di Jalur Cangar-Pacet Berhasil Ditemukan