SuaraJatim.id - Sebagian masyarakat mungkin takut akan jarum suntik. Tak peduli mulai usia muda, belia, bahkan tua. Namun, adanya vaksinasi Covid-19 mengharuskan orang-orang yang takut jarum suntik harus berani disuntik. Karena vaksinasi Covid-19 memang harus dilakukan.
Salah satunya seperti yang dialami oleh seorang kakek di Magetan, Jawa Timur ini. Saking takutnya dengan jarum suntik, dia sampai menutup matanya dengan masker. Bahkan, seorang petugas kepolisian sampai ikut membantu untuk memegang sang kakek.
Video yang merekam momen tersebut pun viral di media sosial. Salah satunya diunggah oleh akun instagram @magetanbanget.
"Sopo sing ijek wedi nek disuntik ? Naliko wedi disuntik bapak iki tetep melu vaksinasi neng Balai Desa Ginuk, Kec. Karas, Magetan," tulis keterangan pada unggahan tersebut.
Baca Juga: Sebagian Warga Kecewa Vaksinasi di Alun-alun Lamongan: Kerumunan Tanpa Jaga Jarak
Dalam video terlihat seorang kakek yang mengenakan pakaian batik lengan panjang diduga akan melakukan vaksinasi Covid-19. Bahkan, dia sudah siap disuntik dengan menyibakkan sebagian pakaiannya dan memperlihatkan lengan sebelah kanan.
Lucunya, kakek tersebut justru memakai masker yang menutupi matanya dan sebagian wajahnya. Diduga dia takut dengan jarum suntik.
Kemudian saat petugas akan menyuntikkan ke lengan, kakek tersebut justru menampik tangan petugas. Bahkan, seorang petugas kepolisian pun sampai turun tangan untuk memegang badan
Unggahan tersebut pun sukses menarik perhatian warganet.
"Jenenge ikhtiar nggih pak, masio wedi disuntik tetep budal vaksin. MasyaAllah ," ujar @wiwi**
Baca Juga: Aksi Pemotor saat Berhenti di Lampu Merah Bikin Ngakak, Motornya Jadi Sorotan
"Gojo dengan kearifan lokal," kata @akbar**
"Terkadang ya memang banyak orang yang phobia jarum suntik.. kita gak bisa ngejudge kepribadian orang yang berbeda-beda. Beliau mau disuntik itu sudah bagus," jelas @dwi***
"Bismillah sesok Nek aku vaksin sing nyantol dokter wedok seng ayu," kata @bud**
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
-
Selain Donatur Dilarang Ngatur: Apakah Pria Harus Kaya untuk Dicintai?
-
Kisah Heroik Sugianto, WNI yang Jadi 'Pahlawan' dalam Tragedi Kebakaran Korea Selatan
-
Ngaku Satu Grup Arisan dengan Lisa Mariana, Netizen Ini Ungkap Fakta Mengejutkan Begini
-
Viral Video Nenek dan Cucunya Selamat dari Maut usai 15 Jam Terjebak di Reruntuhan Gempa Myanmar
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Mengatur Pola Makan Sehat Selama Lebaran, Ini Tips dari Dosen Gizi Universitas Airlangga
-
Antusiasme Tinggi, 75.483 Penumpang Gunakan Kereta Api pada Hari Pertama dan Kedua Lebaran 2025
-
Banjir Kepung Ngawi: 15 Desa Terdampak
-
Kronologi Mobil Elf Berpenumpang Terbakar di Tol Madiun
-
Ngerinya Petasan di Blitar Meledak Lukai Tuannya, 4 Remaja Dilarikan ke Rumah Sakit