SuaraJatim.id - Doa terbangun di malam hari perlu Anda ucapkan untuk nantinya meminta perlindungan ke Allah saat kembali terlelap tidur. Bangun tiba-tiba di malam hari tentunya tak enak.
Berikut dipaparkan Solopos.com doa terbangun di malam hari menurut ajaran Islam.
Biasanya orang terbangun di malam hari karena sebab. Bisa karena mimpi buruk atau pun ada gangguan lainnya.
Dalam sebuah kita bernama Al-Wabilus Shayyib minal Kalimit Thayyib, terdapat doa yang bisa dibaca ketika terbangun dari tidurnya saat malam hari.
Baca Juga: Istri Tidur Bersama Pria Lain, Suami Lapor Polisi
Doa ini bertujuan untuk memberikan perlindungan dan pertolongan saat terlelap tidur.
Lalu, bagaimana bunyi doa terbangun di malam hari tersebut?
Berikut ini bunyi doanya, yang Solopos.com kutip dari situs resmi Nahdlatul Ulama (NU).
Alhamdulilaahil ladzii ‘aafaanii fii jasadii, wa radda ‘alayya ruuhii, wa adzina lii bi dzikrihii.
Artinya: Segala puji bagi Allah yang telah menjaga kesehat ragaku, mengembalikan nyawaku, dan mengizinkanku menyebut nama-Nya. (HR Bukhari dan Muslim).
Baca Juga: Doa Agar Anak Jadi Pemberani dan Percaya Diri Menurut Ajaran Islam
Bukan hanya di malam hari saja, doa ini juga bisa dibaca ketika umat muslim terbangun dari tidurnya di siang hari.
Berita Terkait
-
Keinginan Titiek Puspa: Tak Mau Para Pelayat Gunakan Baju Hitam
-
Dokter Bagikan Tips Cepat Tidur dalam 1 Menit, Reaksi Warganet Tak Terduga
-
Kunci Agar Doa Dijabah Allah SWT
-
Hukum Menghadiri Undangan Acara Khitanan, Ulama Beda Pendapat?
-
Hati-hati Pola Tidur Berantakan! Ini Dampaknya pada Otak, Emosi, dan Kesehatan Fisik
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja Ditahan, Gubernur Khofifah: Solusi Konkret
-
Penyelenggara Barati Cup International 2025 Buka Suara Perihal Kisruh Jadwal Pertandingan
-
Batik Tulis Lokal Go Internasional dengan Dukungan BRI
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!