SuaraJatim.id - Menu Lebaran identik lontong ketupat bersanding dengan opor ayam. Opor ayam merupakan makanan khas Nusantara.
Opor ayam merupakan masakan sejenis kari ayam yang sangat dikenal di Indonesia. Masakan ini telah dikenal luas di daerah lain. Bahkan hampir ke seluruh wilayah Indonesia.
Opor ayam sebenarnya adalah ayam rebus yang diberi bumbu kental dari santan yang ditambah berbagai bumbu seperti serai, kencur, dan sebagainya.
Jika ingin mendapatkan opor ayam yang enak tentu saja harus diolah dengan benar.
Baca Juga: Resep Rendang Padang, Makanan Paling Dicari Saat Merayakan Hari Lebaran di Kampung Halaman
Berikut ini resep opor ayam.
Bahan-bahan
1 kilogram daging ayam segar
11 siung bawang merah
8 siung bawang putih
Baca Juga: Resep Kue Kacang Renyah, Lengkap dengan Taburan Wijen
6 butir Kemiri
Kunyit secukupnya
Jahe
2 sendok teh ketumbar
1 sendok teh merica
Daun salam
Sereh
Lengkuas
100 miligram santan instan
2 sendok teh garam
2 sendok teh kaldu ayam bubuk
1,5 sendok teh gula pasir
Cara membuat
Pertama blender bawang merah, bawang putih, l kemiri, kunyit, jahe, ketumbar dan merica sampai halus. Sebelum diblender tambahkan minyak atau air.
Kemudian geprek lengkuas, daun salam dan sereh.
Selanjutnya tumis bumbu yang sudah diblender dan masukkan lengkuas, daun salam dan sereh yang sudah digeprek. Masak hingga betul-betul matang.
Setelah bumbu tadi betul-betul matang atau berwarna kuning keemasan, tambahkan air sekitar satu liter.
Setelah itu masukkan ayam yang sudah disiapkan. Masukkan juga garam, kaldu ayam dan gula pasir. Kemudian aduk hingga tercampur rata.
Untuk penggunaan garam, gula dan kaldu ayam disesuaikan dengan selera masing-masing.
Terus masak hingga airnya menyusut dan ayamnya jadi empuk.
Setelah airnya menyusut dan ayamnya sudah empuk, masukkan santan sekitar 1 mililiter. Kemudian aduk hingga betul-betul mendidih.
Setelah dirasa opor ayam sudah betul-betul matang, selanjutnya matikan api, kemudian taburkan bawang goreng di atasnya.
Selanjutnya opor ayam untuk lebaran siap disajikan dan dimakan bersama keluarga.
Berita Terkait
-
Resep Opor Ayam Enak, Ini Bumbu yang Harus Disediakan
-
5 Momen Sapi Vs Manusia di Hari Kurban, dari Bikin Ulah di Tol Hingga Berenang ke Laut
-
Malam Takbiran di Semarang, Jokowi Jajal Mi Disko Level 1 Sambil Ngevlog Bareng Menteri Basuki
-
Idul Adha 2024: Pasokan Listrik di 40 Lapangan dan 74 Masjid Sulselrabar Dijamin Tidak Drop
-
45 Ucapan Lebaran Haji yang Islami, Penuh Doa dan Harapan Baik Menyambut Hari Raya Idul Adha
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Geger! Diduga Paslon Pilwali Kota Blitar Diduga Bagi-bagi Uang dan Sembako
-
Ambles, Rumah di Ponorogo Terperosok dalam Lubang 5 Meter
-
Fraksi di DPRD Jatim Minta Pemprov Bagi Adil Sekolah Negeri dan Swasta
-
Posisi Terbaru Persebaya di Klasemen Usai Kalahkan Persija: Kembali Rasakan Puncak
-
Jauh Terpencil, Kampung di Banyuwangi Ini Sempat Bertahun-tahun Kesulitan Listrik