SuaraJatim.id - Warga Slamaran, Krapyak Lor, Pekalongan Utara, Kota Pekalongan, Jawa Tengah dihebohkan oleh penemuan seorang bayi mungil di dalam karung. Mirisnya, bayi tersebut diletakkan di dalam karung yang bercampur sampah.
Rekaman video amatir yang menunjukkan momen penemuan bayi tersebut pun beredar di media sosial. Salah satunya diunggah oleh akun instagram @andreli_48.
Dalam video tampak suasana pada malam hari.
Beberapa warga berkerumun di dekat sebuah karung berisi tumpukan sampah kardus bekas susu dan makanan ringan. Seorang warga tampak menggunting karung berwarna putih itu dengan hati-hati.
Baca Juga: Polisi Menyelidiki Kasus Penemuan Bayi Perempuan di Jembatan
Betapa terkejutnya ada seorang bayi mungil berada di dasar karung tersebut. Mirisnya, bayi itu tidak dilengkapi dengan baju atau kain sehelaipun.
Bayi itu bahkan ditumpuk dengan sampah kardus dan botol.
Bayi itu masih tampak menggerakkan tangannya. Ari-arinya pun masih menempel di perutnya.
Diduga bayi itu dibuang sesaat setelah dilahirkan.
Warga pun langsung melaporkan penemuan bayi itu ke pihak berwajib.
Baca Juga: Dua Bayi Dibuang di Kota Makassar, Begini Kondisinya
Warganet pun turut berkomentar pada unggahan tersebut.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Putus Cinta, Seorang Ibu Muda Nekat Membuang Bayi yang Baru Dilahirkannya di Sarang Semut
-
Tangisan Bayi di Tengah Malam Bikin Pasutri Bergidik, Ternyata Dibuang Gadis ABG yang Hamil di Luar Nikah
-
Kronologi Lengkap Nana Mirdad Temukan Bayi Dibuang di Semak-semak Dekat Rumahnya
-
Nana Mirdad Serahkan Bayi Terlantar yang Ditemukan ke Pihak Lain, Ini Alasannya
-
Darahnya Berceceran, Wanita Ini Tega Meninggalkan Bayi yang Dilahirkan di Musala Depok
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
Terkini
-
2 Korban Longsor Ponpes Gontor Kampus Magelang Merupakan Santri Asal Surabaya
-
Link DANA Kaget Hari Ini, Sambut Awal Pekan dengan Ceria
-
Bek Persebaya Targetkan Clean Sheet Lawan Arema FC
-
Kumpulan Saldo DANA Kaget Terbaru 27 April 2025, Lumayan untuk Jajan Promo JSM Alfamart
-
Heboh Ancaman Bom di Polres Pacitan, Begini Kronologinya