
Ada beragam kategori produk UMKM yang ditampilkan, antara lain Home Decor & Craft, Fashion & Wastra, dan Healthcare atau Wellness melalui Indonesia’s Finest. Untuk diketahui, Indonesia’s Finest hadir secara khusus sebagai salah satu momen kebangkitan UMKM Indonesia pada UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR tahun ini.
Pada acara ini diadakan pula “Mix n Match” yang dikemas dalam program dari “Lokal Jadi Kece” yang menjadi momen unjuk gigi produk fesyen UMKM lokal. Terdapat pula konten menarik Cerita Wastra yang akan mengupas tuntas budaya penggunaan salah satu Wastra Nusantara yaitu kain endek.
Seluruh rangkaian acara ini melibatkan UMKM peserta untuk memberikan kesempatan meningkatkan publikasi kepada masyarakat sehingga berdampak pada peningkatan penjualan serta semakin menunjukkan keunikan dan kualitas produk UMKM lokal.
Rangkaian acara dan informasi terkait UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR 2022 dapat di akses melalui www.brilianpreneur.com dan Youtube Bank BRI. Pada website tersebut seluruh masyarakat dapat menikmati virtual expo hingga area Indonesian Finest.
Baca Juga: BRI Berupaya Tingkatkan Kinerja Ekspor Nasional melalui Fasilitas Global AR Financing
Berita Terkait
-
Investasi Emas Makin Praktis: Mulai dari 0,01 Gram dengan BRImo
-
Maknai Hari Kartini, BRI Berdayakan Wanita Indonesia Melalui Program BRInita
-
1,2 Juta AgenBRILink Jangkau 88% Wilayah Indonesia, BRI Hadirkan Layanan Keuangan hingga ke Pelosok
-
Promo Spesial Sogo Payday, Belanja Makin Hemat Bareng BRI!
-
Ada Kabar Baik dari BRI Hari Ini, Singgung Rp31,40 Triliun
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
-
12 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kondisi Oke Tak Bebani Cicilan
Terkini
-
Kumpulan Saldo DANA Kaget Terbaru 27 April 2025, Lumayan untuk Jajan Promo JSM Alfamart
-
Heboh Ancaman Bom di Polres Pacitan, Begini Kronologinya
-
Stafsus Yovie Widianto Dorong Kemajuan Ekraf di Jawa Timur
-
UMKM Naik Kelas, BRI Salurkan KUR untuk Ekonomi Kerakyatan Dengan Nilai Mencapai Rp42,23 T
-
Gubernur Khofifah Komitmen Kawal Program Pemerintah Pusat: Jatim Provinsi Pertama Gelar Retreat