SuaraJatim.id - Viral di media sosial sungai di Desa Yungyang, Kecamatan Modo, Kabupaten lamongan berbuih.
Video yang memperlihatkan kondisi sungai berbusa tersebut salah satunya diunggah akun Instagram @lamongan.update.
Dalam unggahannya terlihat sungai dipenuhi busa berwarna putih. Sedangkan sisi lainnya air mengalir seperti umumnya.
Terdengar suara sang perekam mempertanyakan fenomena yang terjadi di sungai hingga memunculkan buih putih. "Iki fenomena opo iki (ini fenomena apa)? Iki Suro-Suro demite metu (ini Suro hantunya keluar). Loh asli real iki tanpa tipu-tipu daya. Iki opo wes dua kali kejadian iki (ini apa sudah dua kali kejadian iki)" kata sang perekam dikutip pada Selasa (16/7/2024).
Peristiwa sungai berbuih itu terjadi di Dusun Mejeruk, Desa Yungyang, Kecamatan Modo, Kabupaten lamongan pada Selasa (16/07/2024).
Selain berbuih, dikabarkan juga muncul bau amis di aliran kali sekitar rumah warga. Bulan Suro bukan yang pertama, pada Suro tahun 2023 pernah terjadi kejadian semua.
Unggahan tersebut mendapat banyak komentar dari warganet. Banyak yang menduga fenomena itu disebabkan limbah.
"Limbah kog di buang nak sungai," komentar akun @mas_a*****.
"Kalo memang limbah harusnya gak setiap tahun dibulan suro,,, menurutku sih...," tulis @yua****.
Baca Juga: Viral Aksi 2 Pemuda Mabuk Kejar dan Adang Bus di Jombang, Berakhir Babak Belur
"Ayo warga Lamongan ilmu ghoib apa lagi ini," komentar @muhammad_na************.
"Kalau memang limbah harus diusut,karena didaerah tersebut kekurangan air bersih,apalagi kab.lamongan secara umum hanya mengandalkan air hujan,kalau gak ada hujan daerahnya kering," tulis @syihabud**********.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Bisa Tambah PAD, DPRD Jatim Minta Pemprov Serius Garap Potensi Pajak Tidur
-
Berangkatkan Gowes Bareng 1.000 Km Ride For Palestine, Gubernur Khofifah Serukan Pesan Perdamaian
-
DPRD Jatim Ingatkan APBD Harus Jadi Anggaran Gotong Royong, Bukan Sekadar Dokumen Teknis
-
Menang Wali Kota New York, Bisakah Zohran Mamdani Jadi Capres AS 2028?
-
Sopir Bus Resmi Tersangka Kecelakaan Bus Tulungagung, Satu Korban Tewas di Ngunut!