Viral Kereta Api Parkir di Depan Rumah Warga di Jember, Ternyata Ini Penyebabnya

Kereta api tersebut masih dengan lampu menyala dan berhenti di depan rumah seorang warga.

Nur Afitria Cika Handayani
Kamis, 16 Desember 2021 | 12:36 WIB
Viral Kereta Api Parkir di Depan Rumah Warga di Jember, Ternyata Ini Penyebabnya
Potongan layar Kereta Api parkir di depan rumah. [Instagram]

"Tetapi secara keseluruhan jadwal kereta api tidak terganggu. Hanya KA Wijaya Kusuma yang sedikit terlambat perjalanannya," pungkasnya.

Selain itu, Tohari juga mengimbau kepada masyarakat untuk menjaga kebersihan dan tidak membuang sampah sembarangan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini