SuaraJatim.id - Dua orang pelaku penjarahan kotak suara di TPS 13, Desa Bapelle, Kecamatan Robatal, Kabupaten Sampang, Jawa Timur diketahui berinisial Y (35) dan R (20). Keduanya merupakan warga di desa setempat.
Kasubag Humas Polres Sampang Ipda Eko Puji Waluyo mengatakan, pelaku membawa kabur kotak suara khusus DPRD. Setelah dihadang oleh mobil patroli Polsek Robatal di jalan raya Desa Sawah Tengah, justru pelaku semakin tancap gas dan hampir menabrak anggota polisi.
“Pelaku menggunakan Mobil Ertiga warna silver bernopol M 1697 HI,” ujar Eko Puji, seperti diberitakan beritajatim.com - jaringan Suara.com, Kamis (18/4/2019).
Eko menerangkan, mobil yang digunakan dua orang pelaku dilempari batu dan mengalami rusak parah pada bagian kaca, kemudian berhasil dihentikan setelah dihadang dengan truk dalmas.
Baca Juga: Pemilu 2019 Lancar Bakal Membuat Pergerakan Rupiah Terus Menguat
Kedua pelaku kata Eko, juga membawa senjata tajam. Meski demikian, pihak keplisian berhasil mengamankan lelaki berinisial Y dan R.
“Ketika hendak ditangkap keduanya membawa sajam tetapi berhasil dilumpuhkan dan kini telah diamankan di Mapolres beserta barang buktinya,” kata dia.
Berita Terkait
-
Beberkan Data, Jimly Asshiddiqie: Apakah Pemilu 2019 Tidak Lebih Buruk?
-
Kominfo Akui Pemilu 2024 Lebih Kalem Ketimbang 2019, Cuma Buzzer yang Berisik
-
Cerita Suhartono Obati Caleg Stres: Kalah di Pemilu, Uang Habis Ditinggal Anak-Istri
-
Kisah Harun Al Rasyid: Korban Tewas Kerusuhan Pemilu 2019 yang Disinggung Anies di Debat
-
Pakar Politik Sebut Sistem Pemilu Proporsional Tertutup Lebih Baik Dibanding Terbuka, Ini Alasannya
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Khofifah Siapkan Tim Khusus untuk Kawal Suara di TPS
-
Jelang Coblosan, Tri Rismaharini Dapat Pesan dari Ponpes Sunan Derajat
-
Heboh! Viral Detik-detik Penculikan Anak di Blitar: Korban Dibujuk Beli Jajan
-
KPU Jatim: EVP Ruang untuk Bertukar Pengalaman Mengenai Pemilu
-
Tidak Netral, Kades di Situbondo Divonis 3 Bulan Penjara dengan Percobaan