
SuaraJatim.id - Video mobil masuk tengah sawah tanpa jejak viral di media sosial baru-baru ini. Warganet pun bertanya-tanya dengan penyebab mobil bisa ada di tengah sawah ini.
Pengguna Twitter dengan akun @MbakEmma pun menjelaskan penyebab mobil masuk tengah sawah tanpa jejak ban yang viral ini.
"Saya hanya meluruskan bahwa kejadiannya bukan jam 3 pagi seperti dalam keterangan (caption)," buka @MbakEmma saat dimintai keterangan oleh Suara.com, Rabu (12/02).
"Kejadian hari Sabtu siang jam satu berlokasi di Kanigoro, Madiun. Teman saya ini mau jemput temannya karena mau lembur di kantor," lanjutnya.
Baca Juga: Ajaib, Lelaki Buta Kembali Bisa Melihat Setelah Tertabrak Mobil
Pemilik akun @MbakEmma ini pun menjelaskan kronologi peristiwa yang sebelumnya sempat viral di media sosial.

"Saat dalam perjalanan, teman saya melamun, di saat yang sama di depannya ada truk, teman saya kaget lalu membanting setir ke kiri, antara jalan (aspal--red) dan sawah kan tinggi jalannya, jadi mobilnya seperti meloncat, makanya nggak melewati parit dan padi. Pak Polisi yang ada di TKP juga mengatakan hal yang sama seperti itu," ungkapnya.
Seperti diberitakan sebelumnya, mobil masuk tengah sawah di Madiun tanpa bekas jejak ban viral di media sosial Instagram dan Twitter.
Warganet memberikan berbagai spekulasi atas kejadian dalam video itu.
Rekaman tersebut tersebar dalam grup Whatsapp dan postingan di media sosial. Seperti dalam unggahan akun Instagram @_infocegatansolo pada Selasa (11/2/2020) pagi.
Baca Juga: Viral Mobil Masuk Tengah Sawah di Madiun Tanpa Bekas Jejak Ban
Dalam unggahan itu dijelaskan, kejadian mobil masuk ke tengah sawah ini terjadi di daerah Kanigoro, Madiun. Tepatnya di dekat pabrik gula Madiun.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Data Bicara: Mobil F1 atau Motor MotoGP yang Lebih Cepat?
-
Inikah Pesaing BYD yang Datang Dari Maskapai Penerbangan? Gunakan Chipset Snapdragon
-
Preman Indonesia Jadi Sorotan Media Asing: Imbas Ormas Usik Pabrik Mobil Listrik BYD dan VinFast
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Rp50-100 Jutaan Mei 2025: Harga Merakyat, Pajaknya Hemat!
-
Beli Mobil Wuling Bisa Bawa Pulang BinguoEV
Terpopuler
- 1 Detik Setelah Pascal Struijk Naturalisasi, Harga Pasar Timnas Indonesia Termahal ke-4 di Asia
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Rp50 Jutaan Mei 2025: Mesin Tak Merepotkan, Irit Bensin, Pajak Murah
- Selamat Tinggal Persib, Nick Kuipers Hengkang ke Eropa Musim Depan?
- Petinggi Venezia Ucapkan Terima Kasih ke Inter Milan, Resmi Lepas Jay Idzes?
- Pemain Keturunan Bandung Mauro Zijlstra Resmi Salaman
Pilihan
-
Dari Kanjuruhan Kita Tidak Belajar: Doa Pemain Persik Dibalas Aksi Barbar
-
Tak Kapok Tragedi Kanjuruhan, Oknum Aremania Berulah Lempari Bus Persik Kediri
-
Data dan Fakta El Clasico Jilid 4 Musim Ini: Barcelona Kalahkan Real Madrid?
-
Butuh Dana Cepat? Kenali Pinjol Aman dan Hindari Risiko Bunga Tinggi
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Indah Ramadhan Sananta Bawa Persis Kalahkan PSBS Biak
Terkini
-
Khofifah Ungkap 'Rahasia' Muslimat NU Jadi Lebih Kuat: Talent DNA Jadi Kunci!
-
Ini Sosok yang Gantikan Sarmuji Pimpin Golkar Jatim 5 Tahun ke Depan
-
Pertemuan Prabowo - Megawati Makin Dekat, Bahlil: Sudah Seyogyanya
-
Jasad Siswa SMK Mojokerto Ditemukan di Sungai Brantas, Keluarga Sebut Ada Kejanggalan
-
Daftar 5 Link DANA Kaget Terbaru Pekan Kedua Mei 2025, Akhir Pekan Full Senyum