SuaraJatim.id - Perayaan Hari Valentine di Kota Surbaya diwarnai dengan aksi razia yang digelar Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dengan menyisir beberapa hotel maupun penginapan.
Hasilnya, petugas menjaring 19 pasangan yang bukan berstatus suami-istri menginap di beberapa hotel Kota Surabaya.
Kepala Bidang Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat Satpol PP Pemkot Surabaya Pieter Fran Rumaseb menjelaskan, sejumlah 19 pasangan tersebut diciduk dari beberapa tempat yang berbeda.
"Malam ini yang sudah terjaring sekarang, kurang lebih ada 19 pasangan. Kami amankan dari beberapa lokasi," ujarnya saat ditemui awak media di Markas Komando (Mako) Satpol PP Surabaya, Jalan Kejaksaan Agung Surabaya, Jumat (14/2/2020) malam.
Pieter menambahkan, mereka yang terjaring Satpol PP kemudian didata oleh petugas.
"Kami mendata mereka, apabila mereka bisa menunjukan data bahwa mereka adalah pasangan resmi, maka kami akan serahkan dan minta dijemput oleh keluarga masing-masing," katanya.
Lebih lanjut, ia menjelaskan, jika pasangan mesum yang terjaring bukan warga Surabaya maka akan dikirim ke Lingkungan Pondok Sosial (Liponsos) Keputih. Sedangkan, jika pasangan mesum tersebut berasal dari Kota Surabaya, maka pihak keluarga yang bersangkutan akan segera dipanggil.
Sementara, Kepala Bagian Humas Pemkot Surabaya Febriadhitya Prajatara mengatakan, razia tersebut untuk mengurangi penyalahgunaan arti perayaan Hari Valentine.
Kontributor : Dimas Angga Perkasa
Baca Juga: Cegah Pasangan Mesum, Satpol PP Razia Penginapan Saat Malam Valentine
Berita Terkait
-
Cegah Pasangan Mesum, Satpol PP Razia Penginapan Saat Malam Valentine
-
Lagi Asyik Indehoy, 14 Pasangan Mesum di Tangerang Digelandang Satpol PP
-
6 Pasangan Mesum saat Puasa, Satpol PP Temukan Kondom Habis Dipakai
-
Razia Usai Salat Tarawih, Satpol PP Ciduk 11 Pasangan Mesum di Kota Santri
-
Melongok Bisnis Esek-esek Wisma Shinta, Buka 24 Jam untuk Pasangan Mesum
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
5 Fakta Jam Kerja Panjang di Indonesia, Semua Gara-gara Upah Rendah?
-
5 Fakta Kepsek SD Situbondo Dibacok Pagi-pagi Pakai Celurit, Wajah dan Kepala Luka-luka
-
3 Fakta Suami Aniaya Istri di Tuban, Dipicu Dugaan Selingkuh
-
Wakil Kepala BGN Izinkan Warga Unggah Menu MBG ke Medsos, Ini Alasannya
-
BRI Peduli Hadirkan Program "Ini Sekolahku" untuk Pemulihan Pascabencana di Aceh Tamiang