
SuaraJatim.id - Melonjaknya kasus virus corona baru atau Covid-19 di Jawa Timur turut menyita perhatian politikus Partai Demokrat Jansen Sitindaon.
Jansen Sitindaon mengungkap keprihatinannya selepas melihat peta persebaran Covid-19 di Jawa Timur yang secara keseluruhan didominasi warna merah.
Melalui akun Twitter pribadinya, Jansen Sitindaon menuliskan cuitan berbahasa Jawa yang berisi imbauan agar warga Jawa Timur tetap disiplin menaati peraturan jaga jarak sosial.
"Ndelok peta persebaran iki, hati-hati tenan kabeh dulur-dulur. sing nang Suroboyo dan Jatim. Patuhi aturan. Ojo metu-metu, ojo kumpul-kumpul, ojo cangkrukan sek. Nang omah ae", cuitnya seperti dikutip Suara.com, Selasa (2/6/2020)
Baca Juga: Siap Geser Barca, Lucas Vazquez Ingin Real Madrid Menangkan Laga Tersisa
(Melihat peta persebaran iki, hati-hati untuk semua saudara-sudara di Surabaya dan Jatim. Patuhi aturan, jangan keluar rumah, berkumpul dan nongkorong dahulu. Di rumah aja -- red).
Masih mengacu peta yang sama, Jansen Sitindaon lantas mengatakan bahwa area Jatim khususnya Surabaya telah masuk dalam kategori sebagai zona sangat berbahaya.
Apalagi, wilayah Surabaya telah ditandai dengan warna hitam pekat karena menjadi wilayah dengan jumlah kasus virus corona tertinggi. Sementara kota lainnya diberi tanda merah.
Untuk itu dengan melihat kondisi tersebut, Jansen Sitindaon pun berharap supaya seluruh warga Jatim diberi kesehatan dan terhindar dari virus corona.
"Wes ditahap parah dan bahaya tenan iki. Suroboyo ae wes ireng. Liane malah we abang kabeh. Sehat kabeh dulur-dulur nang Jatim," imbuhnya
Baca Juga: Masuki Fase Ketiga Pembatasan, Portugal Bolehkan Bioskop dan Teater Buka
(Ini sudah ditahap dam membahayakan sekali. Surabaya saja (petanya) sudah hitam. Daerah lain malah sudah merah semua. Semoga semua saudara-saudara di Jatim sehat --red).
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Taman Nasional Baluran, Menyaksikan Persona Hutan Musim hingga Savana Bekol
-
5 Look Mewah Firsta Yufi Amarta Putri, Wakil Jawa Timur Menangkan Puteri Indonesia 2025
-
CEK FAKTA: Khofifah Kasih Program Motor Murah Rp500 Ribu untuk Warga Jatim
-
CEK FAKTA: Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa Tawarkan Program Motor Murah Rp500 Ribu
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
Tag
Terpopuler
- 1 Detik Setelah Pascal Struijk Naturalisasi, Harga Pasar Timnas Indonesia Termahal ke-4 di Asia
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Rp50 Jutaan Mei 2025: Mesin Tak Merepotkan, Irit Bensin, Pajak Murah
- Petinggi Venezia Ucapkan Terima Kasih ke Inter Milan, Resmi Lepas Jay Idzes?
- Selamat Tinggal Persib, Nick Kuipers Hengkang ke Eropa Musim Depan?
- Rekomendasi 7 HP 5G Murah dengan Spek Ciamik, Harga Mulai Rp1 Jutaan
Pilihan
-
Bus Persik Diserang Oknum Suporter, Arema FC: Itu di Luar Kendali Kami
-
Dari Kanjuruhan Kita Tidak Belajar: Doa Pemain Persik Dibalas Aksi Barbar
-
Tak Kapok Tragedi Kanjuruhan, Oknum Aremania Berulah Lempari Bus Persik Kediri
-
Data dan Fakta El Clasico Jilid 4 Musim Ini: Barcelona Kalahkan Real Madrid?
-
Butuh Dana Cepat? Kenali Pinjol Aman dan Hindari Risiko Bunga Tinggi
Terkini
-
Khofifah Ungkap 'Rahasia' Muslimat NU Jadi Lebih Kuat: Talent DNA Jadi Kunci!
-
Ini Sosok yang Gantikan Sarmuji Pimpin Golkar Jatim 5 Tahun ke Depan
-
Pertemuan Prabowo - Megawati Makin Dekat, Bahlil: Sudah Seyogyanya
-
Jasad Siswa SMK Mojokerto Ditemukan di Sungai Brantas, Keluarga Sebut Ada Kejanggalan
-
Daftar 5 Link DANA Kaget Terbaru Pekan Kedua Mei 2025, Akhir Pekan Full Senyum