SuaraJatim.id - Remaja asal Bojonegoro ini menjadi populer di media sosial dengan video 'kata kata'. Videonya kerap diunggah akun media sosial warga setempat sebagai hiburan.
Pria yang rambutnya dicat pirang itu bernama Amirul, warga Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro. Akhir-akhir ini sosoknya viral karena kerap membagikan video pesan-pesan yang disebutnya sebagai 'kata kata'.
Salah satu videonya diunggah akun Intagram @infobojonegoro. Dalam video itu Amirul menyampaikan pesan 'kata kata' kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM).
"Pak Jokowi ndani po Gaes. Tanggapan ra penak, no mah ra penak, pengawean ra penak (Bilangin Pak Jokowi gaes, tanggapan tidak enak, di rumah tidak enak, bekerja tidak enak)," demikian pesan 'kata kata' remaja Bojonegoro itu.
Baca Juga: Astaga! Pria Ini Masak Rendang yang Sudah Disimpan 1 Tahun di Kulkas, Kok Bisa?
Bukan kali ini saja Amirul membuat video 'kata kata' itu. Beberapa kali Ia juga merekam video dirinya sendiri memberikan pesan. Tapi masalahnya tidak ada warganet yang bisa menangkap omongan pria ini.
Akhirnya video Amirul dianggap sebagai hiburan semata bagi warganet. Diunggah kemarin, video 'kata-kata' selalu ditonton ribuan kali oleh warga, termasuk video kata-kata pesan bagi Pak Jokowi tersebut yang sudah ditonton 6 ribu kali.
Warganet pun bertanya-tanya siapa sebenarnya Amirul tersebut. Mereka justru bingung dengan setiap postingan pesan 'kata kata' yang diunggahnya.
"Superr sekale..," tulis akun @didit_ooh.
"Mbingungi kata2," akun @kim_arekjowo menulis komentar cekak.
Baca Juga: Viral Evakuasi Korban Kecelakaan Jadi Sorotan Publik, Posisinya Bikin Bingung
"Nek awak e panas minum obat dulu leee ... ," tulis akun @neneng_sampoerno
Berita Terkait
-
Disebut Tidak Sportif, Viral Pemain Badminton PB Exist Diduga Remas Shuttlecock Saat Bertanding
-
Penjual Batik Ganteng Ini Viral di TikTok, Digoda Netizen Sampai Salting Saat Live
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
Terpopuler
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
- 5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
Pilihan
-
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Pertandingan Liga Italia Ditunda
-
Prabowo Ugal-ugalan Buat Kebijakan, Para Taipan RI Ramai-ramai Larikan Kekayaan ke Luar Negeri
-
Jordi Amat dan Saddil Ramdani Main di Persib? Ini Prediksi Pemain yang Bakal Tergusur
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
Terkini
-
Dokter di Malang Diduga Cabuli Pasiennya, Polisi Turun Tangan
-
Gubernur Khofifah : Perempuan Harus Jadi Pilar Ketangguhan Bangsa di Tengah Krisis Global
-
Rizki Sadig Kembali Pimpin PAN Jawa Timur
-
Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja Ditahan, Gubernur Khofifah: Solusi Konkret
-
Penyelenggara Barati Cup International 2025 Buka Suara Perihal Kisruh Jadwal Pertandingan