SuaraJatim.id - Sebuah video viral di media sosial seorang remaja bersarung dan berpeci hitam nampak dipegangi seorang pria dengan kondisi selangkangan terperosok masuk roda ban belakang sepeda motor.
Dalam video tersebut si pemuda nampak tidak berkutik dengan posisi mengangkang, sementara pantat dan selangkangganya tertancap antara jok dan roda sepeda motor. Lokasi pengambilan video di pinggir jalan yang diapit persawahan.
Diduga, sarung si remaja itu tersangkut ke dalam ban saat dibonceng sepeda motor hingga akhirnya menyeret tubuhnya masuk roda belakang sepeda motor.
Belum jelas betul di mana peristiwa ini terjadi. Video ini diunggah akun Instagram @smart.gram dengan keterangan video seperti ini: "Video Seorang Pria 'Nyungsep' ke Dalam Ban Sepeda Motornya, Diduga Sarungnya Nyangkut."
Baca Juga: Stok Susu dan Vitamin Merek Ini Habis, Tulisan Pegawai Minimarket Malah Bikin Salfok
Orang-orang yang melintasi jalanan tersebut nampak secara spontang langsung berhenti dan ikut membantu si remaja. Ada juga seorang driver ojek online yang nampak menolong remaja tersebut.
Diunggah 6 jam lalu, video ini sudah ditonton 5 ribu kali dan membetot warganet. Melihat video ini warganet malah cekakakan membahas nasib dan masa depan 'Si Joni' alias alat kelamin si remaja itu.
"Ada² aja, semoga si joninya baik² saja ," tulisa akun @arifienadiestianf24
"Smoga masa dpanya baik2 sja," akun @djardi94 menimpali.
"Ngilu gw," tulis akun @pratamarian666.
Baca Juga: Viral Bapak Kos Besan Rektor Ngamuk Diprotes, Malah Usir Penghuni Kosan
"Kok bisa, Tapi kok lihat posisinya agak aneh ya? ," akun @nita.armaya nampak penasaran.
"itunya aman aja gasih," akun @ddy.saputra nampak penasaran.
Berita Terkait
-
Stok Susu dan Vitamin Merek Ini Habis, Tulisan Pegawai Minimarket Malah Bikin Salfok
-
Viral Bapak Kos Besan Rektor Ngamuk Diprotes, Malah Usir Penghuni Kosan
-
Idul Adha Penuh Cerita, Rombongan Mobil Pikap Lakukan 'Touring Berjamaah'
-
Viral Wanita Lancar Jualan saat PPKM yang Dijual Bikin Emosi
-
Video Viral Anak Pakai Hazmat 24 Jam Demi Jaga Ibu di IGD, Sukses Bikin Haru
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Honda Cari Bibit Pembalap Muda di Ajang HDC
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
-
5 HP Murah Rp2 Jutaan Layar AMOLED: RAM Besar, Kamera Resolusi Tinggi
-
Mau Wajah Glowing? Inilah Urutan Menggunakan Skincare Malam yang Tepat
-
7 Brand Skincare Korea Terbaik, Auto Bikin Kulit Mulus Harga Mulai Rp19 Ribu
Terkini
-
Bukan Sekadar Peringatan, Hari Kebangkitan Nasional Punya Pesan Rahasia untuk Surabaya
-
Ribuan Ojol Penuhi Jalanan Surabaya, Program Hemat Dinilai Rugikan Mitra
-
Cuma Klik 5 Link DANA Kaget, Saldo DANA Langsung Nambah Ratusan Ribu
-
Peringatan Harkitnas 2025, Gubernur Khofifah Ajak Masyarakat Bangkit Hadapi Dinamika Ekonomi Global
-
Semangat Kebangkitan Nasional: 7 Kontribusi BRI dalam Memperkuat Ekonomi RI