SuaraJatim.id - Sebuah video yang memperlihatkan penampakan menyerupai bola api terbang, viral di media sosial. Hingga kini, belum diketahui kebenaran akan bola api tersebut.
Video tersebut diunggah oleh akun instagram @berita_bojonegoro2. "Tulung cah indihome iku ditrawang Lokasi Desa Sumuragung Sumberrejo," tulis caption pada unggahan tersebut.
Di dalam video terlihat suasana saat malam hari. Kemudian dari kejauhan nampak cahaya berwarna merah berbentuk bulat yang terbang dari sisi kanan kemudian menuju ke sisi kiri bawah.
Tak berselang lama, cahaya tersebut menghilang.
Baca Juga: Viral Kuliner di Solo Menangis Dampak PPKM: Tolong Bapak Ibu Aparat Take Away di Sini
Sejumlah warga yang ada di dalam video tersebut pun tak mengetahui apa sebenarnya benda yang menyala dan berputar-putar tersebut.
Peristiwa tersebut diketahui terjadi di Desa Sumuragung, Sumberrejo, Bojonegoro, Jawa Timur.
Dilansir dari berbagai sumber, penampakan bola api terbang kerap dikaitkan dengan adanya santet.
Unggahan tersebut pun mendapat beragam komentar dari warganet. Tak sedikit yang menganggap hal itu sebagai lelucon.
"La wong obong obong sate ngono Lo sek takok," ujar @bagus.adiw.
Baca Juga: Viral Aksi Pencuri Sepeda Jemaah Masjid di Malang Terekam CCTV, Warganet: Kualat!
"Nek aku y malah tak parani,, tak guyang banyu..," kata @musyafka_abdul/
"Wong lagi bakar bakar sate daging kurban," imbuh @dutaika.
"Fire ball ," kata @fyalud_.
"Aku yo pernah ruh kyo iku.," kata @moch_nasrul22.
KONTRIBUTOR: Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Tanggapi Ucapan Seksis Ridwan Kamil Soal Janda, Susi Pudjiastuti: Saya Happy-happy Aja
-
Jejak Karier dan Spiritual Mega Aulia: Nangis-nangis Minta Tukang Bubur Naik Haji Tak Diputar Ulang
-
5 Potret Septi Pengamen Viral yang Gendong Anak Malam-malam, Kini Masuk TV
-
Sentil Denny Sumargo, Netizen Tebak Makna Pesan Mendalam Farhat Abbas Ini: Capek Dengerinnya..
-
Tak Jadi Seleb Dadakan, Calvin Verdonk dan Elkan Baggot Tuai Pujian: No Drama dan Totalitas!
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim
-
Potret Nadia Raysa Mantan Marselino Ferdinan: IG-nya Diserbu Penggemar Usai Menang Lawan Arab
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
Terkini
-
Survei Pilgub Jatim Versi Poltracking: Makin Mengerucut Jelang Detik-detik Akhir
-
Cawagub Risma akan Normalisasi Sungai Kali Porong untuk Sumber Air: Kalau Beli Mahal
-
Terkuak Pemicu Pembacokan Sampang, Polda Jatim Beberkan Motif Sebenarnya
-
Dok! APBD Jatim 2025 Disahkan, Intip Rinciannya
-
Pengamat: Ketokohan Khofifah-Emil Ternyata Jadi Magnet Pemilih Mataraman