SuaraJatim.id - Persebaya sukses menjinakan Persija Jakarta skor 1-0, pada pekan kesembilan BRI Liga 1 2021/2022 di Stadion Manahan Solo, Selasa (26/10/2021).
Pelatih Persebaya Aji Santoso beri pujian atas penampilan seluruh pemain, terutama kiper lapis ketiga Andika Ramadhani.
Dijelaskannya, Andika Ramadhani membayar lunas kepercayaan yang diberikan. Terlebih melawan klub sebesar Macan Kemayoran.
Capain tersebut, lanjut Aji, dinilainya Andika memiliki masa depan yang cerah.
Baca Juga: Gol Taisei Marukawa Beri Kemenangan Persebaya atas Persija
“Andika ini kami tahu pemain yang baru pertama kali ikut kompetisi, dan improv permainan anaknya ada perkembangan. Tadi sangat baik bisa antisipasi dua peluang lawan Persija yang seharusnya masuk. Jadi prospeknya bagus,” katanya mengutip dari Beritajatim.com jaringan Suara.com, Jumat (27/10/2021).
Aji selalu memberikan wejangan kepada para pemain, jika tim pelatih melakukan push mental. Apalagi lawan adalah Persija, tim dengan pemain yang berkualitas seperti Marko Simic atau pun Rohit Chan.
Para pemain Persebaya dituntut lebih percaya diri. Akhirnya terbukti Persebaya bisa mengalahkan Persija, yaitu melalui gol di menit ke-25 lewat tendangan gol Taise Marukawa.
“Memang Persija tim yang cukup kuat meskipun beberapa pemain tidak bisa bermain. Saya bangga karena anak-anak bisa melakukan tren positif dan ini bisa berlanjut di pertandingan berikutnya,” ungkap Aji.
Baca Juga: Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya: Dominasi Bajul Ijo atas Macan Kemayoran Berlanjut
Berita Terkait
-
Persib Resmi Ajukan Perubahan Jadwal Lawan Bali United, Manajemen: Semoga Dikabulkan
-
BRI Liga 1: PSS Sleman Jalani Laga Uji Coba, Ini Tujuan Mazola Junior
-
Here We Go! Klub Liga 1 Nyatakan Sanggup Gaji Pratama Arhan
-
Madura United Sambut Jeda Liga dengan Hasil Negatif, Ini Kata Paulo Meneses
-
David da Silva Nyaris Cetak Rekor, Siap Antar Persib Bandung Kembali Juara?
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
Terkini
-
Hotman Paris Turun Tangan, Siap Bantu Ibu Siswa SMA yang Disuruh Menggonggong
-
Duh! Oknum Polisi di Kediri Kedapatan Nyabu, Begini Nasibnya Kini
-
Tragedi Berdarah di Surabaya: Ibu dan Anak Tewas Mengenaskan, Diduga Dibunuh
-
Komisi B DPRD Jatim Harap Penyerapan Susu Sapi Peternak Lokal Bisa Lebih Besar
-
Mampir ke Wisata Trawas Mojokerto, Risma Sempat Bikin Heboh