SuaraJatim.id - Surat Al Maun tergolong dalam surat makkiyah, sebab turun di mekah dan terdiri dari 7 ayat. Surat ke 107 ini memiliki arti barang yang berguna. Berikut Surat Al Maun dan artinya yang bisa kamu reasapi.
Jika diresapi surah Al Maun sebagai peringatan manusia dalam kehidupan sehari-hari. Sebelum lebih lanjut simak bacaan dan arti surat Al Maun.
Bacaan surat Al Maun dan artinya:
Ara'atailadzii yukazzibu bid din
Baca Juga: Bacaan Latin Surat Al Maun dan Artinya
"Tahukah kamu (orang) yang mendustakan agama?."
Fa zaalikallazii yadu'ul yatiim
"Maka itulah yang menghardik anak yatim."
Wa la yakhuduhuu alaa ta'aamil miskiin
"Dan tidak mendorong memberi makan orang miskin"
Fa wailul lil musallin
"Maka Celakalah orang yang shalat."
Allaziina hum 'an salaatihim saahun
"yaitu orang-orang yang lalai terhadap shalatnya."
Baca Juga: Surat Al Kafirun Ayat 1-6: Keutamaan dan Tafsirnya
Allaziina hum yuraa un
"Yang berbuat ria"
Wa yamna'uunal maun
"Dan enggan memberikan bantuan."
Seperti itulah bacaan dan arti surat Al Maun. Setelah itu kita akan kumpas hikmah dan pengaplikasian surat Al Maun berikut ini.
Dari Ibnu Abbas R.A dijelaskan bahwa Al Maun diturunkan untuk orang yang munafik, melakukan kelalaian shalat, tidak melakukan sedekah. Orang yang tidak menyadari tindakan tercelanya, akan mendapatkan siksa neraka pada waktunya.
Selanjutnya pengaplikasian hikmah surat Al Maun dalam keseharian. Bisa disimpulkan surat Al Maun jadi peringatan bagi umat islam untuk bersikap baik dengan anak yatim.
Ditegaskan pula umat islam agar tidak sombong, tidak munafik, tidak lalai dalam shalat, dan menolong sesama. Dalam surat ini juga diperintahkan untuk rajin bayar zakat, membantu fakir miskin, peduli anak yatim, dan lingkungan.
Seperti yang disabdakan Rasulullah "Tidaklah beriman kepadaku seseorang yang bermalam dalam keadaan kenyang. Padahal tetangga disampingnya dalam keadaan lapar dan ia mengetahuinya."
Satu lagi mengingatkan diri untuk tidak riya'. Untuk sifat tinggi hati ini perlu diwaspadai, seperti firman Allah dalam surat Al Insan 8-9. "Dan mereka memberikan makanan yang disukainya kepada orang miskin, anak yatim dan oarang yang ditawan. Sesungguhnya memberi makanan kepadamu hanyalah untuk mengharapkan keridaan Allah, kami tidak menghhendaki balasan daru kamu dan tidak oula (ucapan) terima kasih."
Begitulah pengaplikasian hikmah surat Al Maun dan artinya. Sebagai manusia tempatnya salah, sepatutnya mengkoreksi diri setiap hari. Sudahkah evaluasi hari ini?.
Kontributor : Cahya Hanifah
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Fraksi di DPRD Jatim Minta Pemprov Bagi Adil Sekolah Negeri dan Swasta
-
Posisi Terbaru Persebaya di Klasemen Usai Kalahkan Persija: Kembali Rasakan Puncak
-
Jauh Terpencil, Kampung di Banyuwangi Ini Sempat Bertahun-tahun Kesulitan Listrik
-
Banjir Bandang di Ponorogo: Akses Jalan Putus, Warga Harus Dievakuasi
-
Bawaslu Jatim Minta Hormati Masa Tenang: Jangan Ada Pengumuman Hasil Survei