SuaraJatim.id - Info vaksin Surabaya Kamis 9 Desember 2021 kini tersedia di beberapa tempat dengan berbagai macam agenda. Bagi warga Surabaya yang belum divaksin atau baru mendapatkan vaksin dosis pertama bisa segera mendatangi tempat vaksinasi. Sebab di sejumlah tempat vaksinasi berlaku untuk dosis 1 dan 2.
Vaksinasi di Surabaya masih terus digencarkan di sejumlah lokasi untuk mencapai kekebalan komunitas atau herd immunity.
Berikut lokasi vaksinasi di Surabaya pada Kamis, 9 Desember 2021 berdasarkan informasi dari instagram Dinas Kesehatan Surabaya @sehatsurabayaku:
1. Vaksinasi Massal (Dosis 1 & 2)
Baca Juga: Sempat Mendominasi di Awal Laga, Persib Ditekuk Persebaya 3 Gol Tanpa Balas
Waktu: Rabu, 8 Desember 2021 (Pukul 08.00-12.00 WIB)
Lokasi: Taman Cahaya Surabaya (Jl. Raya Pakal Surabaya)
Jenis vaksin: Sinovac
Persyaratan: Usia minimal 12 tahun, membawa FC KTP/KK Surabaya, bagi dosis 2 (membawa kartu vaksin dosis 1 dan masa interval minimal 28 hari dari dosis 1), form skrining bisa diunduh di bio ig @sehatsurabayaku.
2. Vaksin Corner (Dosis 1 & 2)
Baca Juga: Best 5 Oto: GIIAS Surabaya 2021 Tampilkan Seres SF5 dan Wuling GSEV, Suzuki Beri Kejutan
Waktu: Rabu, 8 Desember 2021 (Pukul 10.00-14.30 WIB)
Lokasi: Jl. Pemuda No. 27-31 Surabaya (WTC e-Mall lt. 5)
Jenis vaksin: Sinovac
Persyaratan: Usia minimal 12 tahun, membawa FC KTP/KK, KTP seluruh Indonesia, bagi dosis 2 (membawa kartu vaksin dosis 1)
3. Puskesmas Simolawang (Dosis 1 & 2)
Waktu: Kamis, 9 Desember 2021 (Pukul 07.30 WIB - selesai dan 15.00-17.00 WIB)
Lokasi: Puskesmas Simolawang
Jenis vaksin: Sinovac dan AstraZeneca
Persyaratan: KTP Surabaya (diutamakan warga Kel. Simolawang dan Sidodadi), membawa FC KTP/KK, bagi dosis 2 membawa kartu vaksin 1, membawa bolpoin sendiri.
4. Vaksinasi Massal Moderna (Dosis 1,2 & 3)
Waktu: Kamis, 9 Desember 2021 (Pukul 08.00 WIB - selesai)
Lokasi: Atlas Sport Club
Jenis vaksin: Moderna
Persyaratan:
-Dosis 3 untuk Nakes:
Membawa STR atau keterangan bekerja di faskes Surabaya, membawa FC KTP/KK, membawa kartu vaksin dosis 2 dan masa interval minimal 3 bulan dari dosis 2, membawa bolpoin.
-Dosis 1 dan 2 untuk umum:
KTP Surabaya dan Non Surabaya, FC KTP/Surat keterangan domisili, usia minimal 18 tahun, bagi dosis satu belum pernah mendapatkan vaksin, bagi dosis 2 membawa surat vaksin dosis 1 dan masa interval 28 hari dari dosis 1
5. Puskesmas Dr. Soetomo (Dosis 1 & 2)
Waktu: Kamis, 9 Desember 2021
Lokasi:
-Puskesmas Dr.Soetomo
Pukul 07.30 - selesai
Dosis 1 dan 2 Sinovac dan Dosis 2 AstraZeneca
-RW 7 Dr. Soetomo
Pukul 08.00 - selesai
Dosis 1 dan 2 Sinovac
Persyaratan: KTP Indonesia, membawa FC KTP/KK, bagi dosis 2 membawa kartu vaksin 1, membawa bolpoin sendiri.
6. Puskesmas Pucang Sewu (Dosis 1 & 2)
Waktu: Kamis, 9 Desember 2021 (Pukul 07.30 WIB - 10.00 WIB)
Lokasi: Puskesmas Pucang Sewu
Jenis vaksin: Sinovac
Persyaratan: usia minimal 12 tahun, membawa FC KTP/KK/keterangan domisili, bagi dosis 2 membawa kartu vaksin 1, membawa bolpoin sendiri.
7. Puskesmas Dukuh Kupang (Dosis 1 & 2)
Waktu: Kamis, 9 Desember 2021 (Pukul 08.00 WIB - 11.30 WIB dan 15.00-17.00 WIB)
Lokasi: Puskesmas Dukuh Kupang
Jenis vaksin: Sinovac
Persyaratan: usia minimal 12 tahun, membawa FC KTP/KK, bagi dosis 2 membawa kartu vaksin 1, membawa bolpoin sendiri.
8. Puskesmas Wonokromo (Dosis 1 & 2)
Waktu: Kamis, 9 Desember 2021 (Pukul 08.00 WIB - 13.00 WIB)
Lokasi: Puskesmas Wonokromo
Jenis vaksin: Sinovac (100 dosis) dan Astrazeneca (35 dosis)
Persyaratan: usia minimal 12 tahun (Sinovac) dan minimal 18 tahun (Dosis 2 Astrazeneca), membawa FC KTP/KK, bagi dosis 2 membawa kartu vaksin 1, membawa bolpoin sendiri.
9. Vaksin Corner (Dosis 1 & 2)
Waktu: Kamis, 9 Desember 2021 (Pukul 10.00 WIB - 15.00 WIB)
Lokasi: Royal Plaza Lt. Ground
Jenis vaksin: Sinovac (300 dosis) dan Astrazeneca (24 dosis)
Persyaratan: usia minimal 12 tahun (Sinovac) dan minimal 18 tahun (Dosis 2 Astrazeneca), membawa FC KTP/KK, bagi dosis 2 membawa kartu vaksin 1, membawa bolpoin sendiri.
Demikian info vaksin Surabaya yang terdapat di 9 tepat menggunakan berbagai macam vaksin COVID-19.
Kontributor : Muhammad Aris Munandar
Berita Terkait
-
Meski Akui Kualitas Persija, Paul Munster Tak Beri Motivasi untuk Persebaya
-
Anak Ivan Sugianto Kini Berurai Air Mata, Reaksinya Saat Sang Ayah Bertindak Arogan Diungkit Netizen
-
Selamat! Ivan Sugianto Akhirnya Go International, Presiden Harus Menanggung Malu?
-
Dua Istri Hakim PN Surabaya Diperiksa Terkait Perkara Ronald Tannur
-
Skandal Suap Vonis Bebas Ronald Tannur, Kejagung Periksa Istri Hakim PN Surabaya Dalami Peran Ibu Terdakwa
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Terungkap Penyebab Kebakaran di UIN SATU Tulungagung
-
Kampung Narkoba di Surabaya Digerebek, 25 Orang Diciduk
-
Hari Kesehatan Nasional Ke-60, Pj. Gubernur Adhy Apresiasi Tim Yankes Bergerak Layani 1.067 Masyarakat Pulau Kangean
-
Redaktur Eksekutif Suara.com Bagi Tips ke Siswa SMK Gresik Kembangkan Industri Kreatif
-
Survei Pilgub Jatim Versi Poltracking: Makin Mengerucut Jelang Detik-detik Akhir