SuaraJatim.id - Lirik lagu Allah Allah Aghisna menjadi salah satu lagu populer yang banyak dicari.
Lagu religi yang dirilis pada tahun 2020 ini dipopulerkan oleh Nazwa Maulida.
Lagu ini dinyanyikan menggunakan bahasa Arab.
Tak hanya itu, beberapa penyanyi Islami dalam negeri juga ikut mempopulerkan lagu tersebut.
Baca Juga: 6 Jenis Sholawat Nabi Paling Utama, Punya Manfaat Besar untuk Diamalkan
Salah satunya yaitu Nisya Sabyan bersama Fitri Ramadaniya pada tahun 2020 dan Veve Zulfikar di tahun 2021.
Lagu Allah Allah Aghisna ini menceritakan seorang hamba yang sedang dilanda rindu kepada Nabi Muhammad.
Hamba Allah itu memohon kepada-Nya agar bisa mengecup maqom Nabi.
Berikut lirik lagu Allah Allah Aghisna yang dipopulerkan Nazwa Maulidia.
Lirik lagu Allah Allah Aghisna Beserta Terjemahan Bahasa Indonesia
Baca Juga: Waktu Terbaik untuk Baca Sholawat Nabi Muhammad, Insya Allah Hajat Terkabul
Allâh Allâh aghitsnâ, yâ Rosûlallâh
Wahai Allah bantulah kami, wahai Rasulullah...
Yâ ‘adhîmal jâh ‘alaika sholawâtullâh
Wahai yang berkedudukan tinggi, atasmu shalawat dari Allah
‘Abdun bil bâb yartajî latsmal a’tâb
Hamba yang berada di pintu berharap, agar dapat mengecup maqommu
Jud bil jawâb marhabân qod qobbalnâh
Kasihanilah kami dengan memberi jawaban;"Kami telah menerimanya"
Antal ma’rûf bil jûdi muqrîdl-dluyûf
Engkau terkenal pemurah dan memuliakan tamu
Innî malhûf aghitsnî bihaqqillâh
Sesungguhnya aku menderita bantulah aku demi Allah
Antal habîbul a’dhom sirrul mujîb
Engkaulah Kekasih yang mulia, rahasia Allah
Hâsyâ yakhîb man lâdza birosûlillâh
Mustahil kecewa orang yang meminta perlindungan dengan Rasulullah
Keutamaan membaca Allah Allah Aghisna
Jika kita membaca sholawat ini maka kita akan mendapatkan 10 keutamaan.
Berikut 10 keutamaan tersebut.
- Mendapatkan rahmat dari Allah SWT yang Maha Kuasa dan Pengampun (shalatul malikil ghaffar).
- Mendapatkan syafa’at dari nabi pilihan, yaitu Nabi Muhammad SAW (syafa’atun nabiyyil mukhtar).
- Mengikuti tradisi yang dilakukan oleh Malaikat Abrar (Al-iqtida bil mala’ikatil abrar).
- Salawat merupakan sebagai pembeda diri dengan orang munafik dan kafir (mukhalafatul munafiqin wal kuffar).
- Sebagai penghapus kesalahan dan dosa (mahwul khathaya wal awzar).
- Sebagai media untuk pemenuhan hajat dan harapan (qadha’ul hawa’ij wal awthar).
- Salawat memberikan penerang lahir dan batin (tanwiruz zawahir wal asrar).
- Mendapatkan keselamatan dari neraka (An-najatu minan nar).
- Dimasukkan ke dalam surga (dukhulu daril qarar).
- Mendapatkan salam dari Allah SWT Yang Maha Mulia dan Kuasa (salamul azizil jabbar).
Nah, itu tadi penjelasan mengenai lirik dan keutamaan membaca Allah Allah Aghisna.
Kontributor : Annisa Nur Rachmawati
Berita Terkait
-
Khatam Al-Quran? Baca Sholawat Khotmil Quran dan Doa Ini
-
Sholawat Pembuka Pintu Rezeki Paling Ampuh, Amalkan di Waktu Mustajab Ini!
-
Lirik Lagu Sholawat Nabi Muhammad Shallallhu Alaihi Wassalam, Download di Sini
-
Keutamaan Sholawat Malam Jumat: Rahasia Berkah Melimpah
-
Lirik Ya Nabi Salam Alaika Lengkap dengan Artinya
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Dari Desa untuk Warga, THR dan Jaminan Sosial Wujud Kepedulian Desa Wunut
-
Wanita Probolinggo Ditemukan Tewas Misterius di Pinggir Jalan
-
BRI Sokong UMKM Habbie: Minyak Telon dengan Ragam Aroma Terbanyak untuk Pasar Global
-
Jumlah Wisatawan ke KBS Surabaya Diprediksi Meningkat Hingga Hari Minggu
-
10 Korban Longsor di Jalur Cangar-Pacet Berhasil Ditemukan