SuaraJatim.id - Sholat tahajud mempunyai banyak keutamaan. Bahkan sholat tahajud salah satu ibadah sunnah paling penting sesuai dengan ajaran Nabi Muhammad. Berikut Tata cara sholat tahajud yang dianjurkan Nabi Muhammad SAW.
Sholat tahajud dan witir lebih bagus diakukan pad sepertiga malam setelah bangun tidur.
Tata cara melaksanakan sholat witir berbeda dengan lainnya, sholat ini hanya dilakukan dengan jumlah ganjil mulai dari satu, tiga hingga dengan batas maksimal 11 rakaat.
Berikut Tata Cara Sholat Tahajud
Baca Juga: Doa Setelah Tahajud Agar Permintaan dan Harapan Dikabulkan
- Niat sholat tahajud
- Takbiratul ihram dan dilanjutkan dengan Membaca doa iftitah
- Membaca surat Al-Fatihah
- Membaca surat Al-Quran
- Dilanjutkan dengan rukuk dan membaca doa I’tidal
- Sujud dan membaca doa sujud
- Duduk diantara dua sujud
- Sujud dan membaca doa sujud
- Berdiri mengulang gerakan pertama hingga sujud kedua
- Tahiyat akhir dan membaca doanya
- Melakukan salam
Tata Cara Sholat Witir (khusus 1 rakaat)
- Niat sholat witir
- Takbiratul ihram dan dilanjutkan dengan Membaca doa iftitah
- Membaca surat Al-Fatihah
- Membaca surat Al-Quran
- Dilanjutkan dengan rukuk dan membaca doa I’tidal
- Sujud dan membaca doa sujud
- Duduk diantara dua sujud
- Sujud dan membaca doa sujud
- Tahiyat akhir dan membaca doanya
- Melakukan salam
Bacaan niat sholat tahajud
“Ushallii sunnatat-tahajjudi rak’ataini mustaqbilal qiblati lillahi ta’alla.”
Artinya: “Aku niat soalat sunat tahajud 2 rakaat, menghadap kiblat, karena Allah Ta’ala.”
Bacaan niat sholat witir
Baca Juga: Urutan Dzikir Setelah Sholat Tahajud
Niat sholat witir 1 rakaat 1 salam:
Berita Terkait
-
Apakah Salat Tahajud Harus Tidur Dulu? Ini Penjelasan Ulama
-
Tahajud yang Menyembuhkan: Sinergi Ibadah dan Ikhtiar untuk Kesembuhan
-
Sejarah dan Doa Nabi Muhammad Setelah Salat Tahajud
-
Bolehkah Sholat Tahajud Setalah Sholat Tarawih dan Witir di Bulan Ramadhan?
-
Bacaan Doa Sholat Tahajud Arab, Latin, dan Artinya, Lengkap dengan Tata Cara Pelaksanaanya
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia