SuaraJatim.id - Pemerintah melalui Kementerian Perdagangan telah membuat kebijakan penyetaraan harga minyak goreng dengan harga Rp 14 ribu per liternya.
Namun di kebijakan itu masih jauh api dari pagang. Di pasaran, banyak ditemukan minyak goreng dipatok harga tinggi. Para pedagang beralasan karena harga kulakannya masih mahal.
Di Pasar Baru Gresik misalnya, rata-rata pedagang menjual minyak goreng dengan kisaran harga Rp 19 ribu per liternya. Jika dua liter, harganya menjadi Rp 38 ribu. Minyak yang murah masih di toko modern, tak berlaku di pasar tradisional.
Mida (45) salah satu pedagang pasar menuturkan, belum siap mematok harga yang sama dengan toko modern Rp 14 ribu per liter. Dirinya mengaku, hanya bisa menjual sesuai harga kulakan.
Baca Juga: Catat! di Pontianak 3 Merk Minyak Goreng Ini Sudah Rp 14 Ribu per Liter
"Semua merek minyak goreng saya jual Rp 38 ribu per dua liter, kulakannya Rp 37.500 rupiah. Hanya mengambil untung Rp 500 rupiah saja," katanya, Jumat (21/1/2022).
Mida dan pedagang pasar lainnya, mau menjual harga minya sesuai standar asalkan, harga jualnya di pedagang tidak mahal. Dengan begitu para pedagang merasa tak rugi.
"Kalau pemerintah memberikan kiriman minyak subsidi kami akan ikuti, dan saat ini masih belum," paparnya.
Hal senada juga disampaikan Arya pedagang pasar baru Gresik. Dia bisa merendahkan harga jual asalkan kiriman barang dari pedagang besar selanjutnya sesuai anjuran pemerintah.
"Ya kalau nanti kiriman baru, bisa harga murah tentu kami siap menjual sama seperti di toko modern Rp 14 ribu per liter," ucapnya.
Baca Juga: Sejumlah Warga Tidak Kebagian Minyak Goreng Subsidi: Habis, Pada Panik Semua
Kendati di pasar baru Gresik, harga minyak tidak sesuai standar pemerintah. Warga Kabupaten Gresik masih bisa mendapatkan minyak goreng dengan harga Rp 14 ribu per liter, di semua toko modern.
Kontributor : Amin Alamsyah
Berita Terkait
-
Catat! di Pontianak 3 Merk Minyak Goreng Ini Sudah Rp 14 Ribu per Liter
-
Sejumlah Warga Tidak Kebagian Minyak Goreng Subsidi: Habis, Pada Panik Semua
-
Minyak Goreng di Pasar Tradisional Bontang Masih di Atas Rp 14 Ribu, Kok Bisa?
-
Tak Kebagian Minyak Goreng Murah, Ini Resep Ayam Masala yang Gurih Tanpa Minyak
-
Tiga Hari Harga Minyak Turun, Masyarakat Bontang Rela Antre dari Pagi
Terpopuler
- Kemarin Koar-koar, Mertua Pratama Arhan Mewek Usai Semen Padang Tak Main di Liga 2
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
- Resmi! Bek Liga Inggris 1,85 Meter Tiba di Indonesia Akhir Pekan Ini
- Rekomendasi Mobil Bekas Setara Harga Motor Baru di Bawah 25 Juta, Lengkap Spesifikasi dan Pajaknya
- Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang Resmi Versi Pemerintah Mei 2025, Dapat Cuan dari HP!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Xiaomi Rp 1 Jutaan dengan Spesifikasi Gahar Terbaik Mei 2025
-
7 Rekomendasi Mobil Seken Murah, Hemat Bensin Tak Khawatir Rawat Mesin
-
4 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta: Irit Bahan Bakar, Kabin Longgar
-
Mantan Bos PT Sritex Jadi Tersangka Kasus Korupsi, Ini Respon Tim Kurator
-
7 Motor Bekas Murah Rp2-3 Jutaan: Irit dan Bandel, Kembalikan Kenangan Masa Lalu
Terkini
-
BRI Hadir di GFL Series 3, Bukti Nyata Komitmen Ikut Membina Generasi Muda
-
Tinjau Normalisasi Sungai di Pamekasan, Gubernur Khofifah Pastikan Daya Tampung Air Kembali Normal
-
Saldo DANA Gratis Langsung Cair, Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Bagi-bagi 3 Link Saldo DANA Kaget Hari Ini, Buruan Klaim! Berpeluang dapat Rp149 Ribu
-
Jadi Sumber Ekonomi, Sampah Bisa Dilacak dan Menghasilkan Uang