SuaraJatim.id - Masling spesialis bobol sekolahan beraksi di Gresik Jawa Timur ( Jatim ). Kali mereka mengacak-acak SMK Negeri 1 Cerme.
Beruntung, brankas sekolahan aman sebab gagal dibobol pencuri tersebut. Diduga karena gagal membobol brankas maka maling mengacak-acak ruangan tata usaha (TU).
Dalam menjalankan aksinya ini, pelaku diduga lebih dari satu orang. Mereka masuk ruang TU dengan cara mencongkel pintu masuk ruang administrasi dengan menggunakan linggis saat masuk ke ruang TU.
Kemudian dengan alat linggis tersebut, pelaku memaksa membuka brankas. Namun, tidak berhasil selanjutnya pelaku mengacak-acak ruangan.
Baca Juga: Mobil Inova Milik Warga Gresik Dibakar Pria Tak Dikenal, Pelakunya Terekam CCTV
Aksi pembobolan ini terjadi pada Rabu dini hari (9/3). Tapi baru diketahui petugas kebersihan pukul 06.00 wib. Pintu masuk ke ruangan administrasi rusak karena dicongkel dengan paksa.
Kasubag TU SMK Negeri 1 Cerme, Ridwan menuturkan, pelaku beraksi tengah malam. Masuk ke ruangan dengan mencongkel pintu menggunakan linggis. Saat membuka brankas kesulitan. Pelaku menggasak barang elektronik yang ada di ruangan seperti laptop.
"Satu unit laptop dicuri karena pelaku gagal membuka brankas yang ada di ruangan," katanya seperti dikutip dari beritajatim.com jejaring media suara.com, Kamis (10/03/2022).
Usai kejadian, pihak SMK Negeri 1 Cerme melaporkan kejadian ini ke Polsek Cerme. Bersama Satreskrim Polres Gresik, petugas mendatangi lokasi tempat kejadian perkara (TKP) namun belum bisa memberikan keterangan.
Berita Terkait
-
Hasil Proliga 2025: Duel Sengit, Gresik Petrokimia Bekuk Jakarta Pertamina
-
Hasil Final Four Proliga 2025: Jakarta Popsivo Polwan Bekuk Gresik Petrokimia
-
Megawati Lanjut Karier di Gresik, Jumlah Follower KOVO Merosot Jauh Timpang dengan PBVSI
-
Megawati Merapat ke Gresik Petrokimia Usai Tinggalkan Red Sparks Jelang Final Four Proliga 2025
-
BMW Terbang di Jalan Tol Jadi Perhatian Internasional, Indonesia Mendunia
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
Terkini
-
Rizki Sadig Kembali Pimpin PAN Jawa Timur
-
Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja Ditahan, Gubernur Khofifah: Solusi Konkret
-
Penyelenggara Barati Cup International 2025 Buka Suara Perihal Kisruh Jadwal Pertandingan
-
Batik Tulis Lokal Go Internasional dengan Dukungan BRI
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris