SuaraJatim.id - Polisi mengamankan satu truk berisi campuran telur ayam infertil. Truk tersebut diamankan di Jalan Raya Mlirip, Kecamatan Jetis, Kabupaten Mojokerto.
Truk dengan nomor polisi (nopol) S 8322 JG itu diamankan pada Kamis (7/4) sekira pukul 17.45 WIB. Selain itu, ada dua orang yang turut dibawa ke Mapolresta Mojokerto guna dimintai keterangan.
Sementara, lima remaja diamankan polisi Surabaya lantaran terlibat tawuran. Mereka ini remaja bengal yang tawuran di Jalan Bogangin, Jumat, (07/042022).
1. Awas! Telur Infertil Beredar di Mojokerto, Satu Truk Diamankan Polisi
Para ibu rumah tangga di wilayah Mojokerto sepertinya harus waspada. Menyusul beredarnya telur infertil atau hatched egg pada awal bulan suci Ramadan ini.
Indikasi beredarnya telur busuk itu mencuat setelah polisi mengamankan satu truk berisi campuran telur ayam infertil. Truk tersebut diamankan di depan pabrik Ajinomoto, tepatnya di Jalan Raya Mlirip, Kecamatan Jetis, Kabupaten Mojokerto.
2. Ealah! Ditangkap Polisi, 5 Remaja Surabaya yang Tertangkap Gegara Tawuran Mewek di Depan Emaknya
Lima remaja diamankan polisi Surabaya lantaran terlibat tawuran di malam Bulan Ramadhan ini. Mereka ini remaja bengal yang tawuran di Jalan Bogangin, Jumat, (07/042022), sekitar pukul 23.00 WIB.
Baca Juga: Bubarkan Tawuran Sarung di Pasar Kota Agung Tanggamus, Polisi Angkut 6 Remaja
Selain menggunakan sarung, beberapa remaja juga membawa kayu, besi, dan pentungan. Hal ini disampaikan salah satu saksi mata bernama Rizal.
3. Bapak Bejat di Surabaya Ini Cabuli Anak Kandung Sendiri yang Masih Berusia 7 Tahun
Seorang bapak di Kota Surabaya ini harus mempertanggungjawabkan perbuatannya. Ia ditahan kepolisian setempat sebab tega mencabuli anak kandungnya sendiri, Kamis (07/04/2022) kemarin.
Pria berinisial DA (33) warga Kapas Gading Madya Surabaya ini, dilaporkan istrinya yang juga ibu dari korban berinisial CR, yang masih berusia 7 tahun. DA mencabuli CR pada 4 hingga 21 Desember 2021 lalu saat CR dan satu anak laki lakinya menginap di rumah tersangka DA.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Jembatan Darurat di Probolinggo Putus Lagi Diterjang Banjir Ekstrem, Akses Warga Terancam
-
Puting Beliung Terjang 2 Desa di Blitar, 4 Rumah Warga Rusak
-
5 Fakta Korupsi Lampu Hias Probolinggo, Modus Alih Pekerjaan Terbongkar
-
CEK FAKTA: WNI Jadi Tentara AS Klaim Bayar Ratusan Juta Masuk TNI, Benarkah?
-
5 Fakta Kerangka Manusia di Sampang, Forensik Temukan Tulang Baru di Lubang Galian