SuaraJatim.id - Insiden jatuhnya 17 wisatawan dari wahanan seluncuran, Kenjeran Park, Surabaya didalami kepolisian setempat. Peristiwa itu bahkan menuai respon pejabat pemerintahan.
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy mengecek langsung penanganan peristiwa tersebut. Termasuk Gubernur Jatim, Khofifah Indar Parawansa.
Muhadjir mengingatkan pengelola wisata harus teliti mengecek kondisi wahana berisiko.
"Tolong dicek kondisi dari wahana yang dipunyai, terutama wahana yang punya risiko. Dicek validasinya dan kondisinya. Kalau itu kreatornya dari luar negeri sering dicek agar kondisinya aman," kata Muhadjir.
1. Polisi: Waterpark Kenjeran Surabaya Ditutup Sampai Selesai Penyelidikan
Wahana Water Park Kenjeran Surabaya dipastikan tutup untuk sementara. Penutupan tersebut diperuntukan kepolisian melakukan pemeriksaan guna memastikan penyebab dari ambrolnya seluncuran.
Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak, AKBP Anton Elfrino Trisanto mengatakan, sejak kemarin pihaknya bersama dengan Tim terus melakukan pemeriksaan kepada para saksi.
2. Menko PMK Sampai Turun Jenguk Korban Seluncuran Ambrol di Kenpark Surabaya
Kasus seluncuran ambrol Kenpark Surabaya yang menyebabkan 16 korban luka-luka membetot perhatian Menko PMK RI Muhadjir Effendy.
Muhadjir ke Surabaya menjenguk korban seluncuran ambrol di kolam renang yang sedang dirawat di RSUD dr. Soetomo dan RSUD Soewandhie, Minggu (08/05/2022).
3. Jenguk 16 Korban Kenpark Surabaya di RS, Wali Kota Eri Pastikan Pemkot Beri Pendampingan Trauma Healing
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menjenguk para korban prosotan Kenpark Surabaya yang ambrol kemarin, Sabtu (07/05/2022) malam.
Peristiwa kecelakaan di tempat wisata water park itu menyebabkan trauma mendalam bagi 16 korban yang mengalami luka berat maupun ringan saat kejadian.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Cuaca Ekstrem Mengancam Jawa Timur hingga 20 Januari, Berpotensi Banjir dan Longsor
-
Banjir Bengawan Jero Rendam Puluhan Sekolah di Lamongan, Siswa Dijemput Pakai Perahu
-
Ratusan Tukang Jagal Bawa Sapi ke DPRD Surabaya, Tolak Relokasi RPH Pegirian ke Tambak Osowilangun
-
Kronologi Anak Terjepit Teralis Bangku di RSUD Jombang, Damkar Turun Tangan
-
Warga Keluhkan Parkir Liar di Tulungagung, Dipungut Rp 5 Ribu di Depan Hotel