Scroll untuk membaca artikel
Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Kamis, 23 Juni 2022 | 09:33 WIB
Anak dari ulama KH Arrazy Hasyim meninggal tertembak di Tuban. [Beritajatim.com]

Pistol tersebut milik anggota polisi berinisial M yang bertugas mengawal ulama asal Sumatera Barat tersebut. Dugaan sementara, pistol dibuat mainan oleh saudara korban.

Baca selengkapnya

6. Anak Ulama Tuban KH Arrazy Hasyim Tertembak Pistol Pengawal Pribadi

Balita anak dari ulama Tuban KH Arrazy Hasyim meninggal tertembak. [Beritajatim.com]

Anak kedua dari ulama Tuban, Jawa Timur, KH Arrazy Hasyim meninggal tertembak pistol milik pengawal pribadi. Peristiwa tragis itu terjadi di Desa Palang, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, Rabu (22/6/2022).

Baca Juga: 4 Fakta Anak Ustaz Arrasy Hasyim Tewas Tertembak Senpi Petugas

Kapolres Tuban, AKBP Darman mengatakan, peristiwa yang menyebabkan korban jiwa anak balita dari Buya Arrazy Hasyim terindikasi unsur kelalaian.

Baca selengkapnya

Load More