Scroll untuk membaca artikel
Muhammad Taufiq
Rabu, 20 Juli 2022 | 20:27 WIB
Pelatih kepala Timnas Indonesia U-19, Shin Tae-Yong (tengah) menyapa suporter usai pertandingan melawan Myanmar U-19 dalam matchday terakhir Grup A Piala AFF U-19 2022 di Stadion Patriot Bekasi, Minggu (10/7/2022) malam. [ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah]

Menanggapi itu, Shin mengaku bahwa dia sempat menggunakan jasa psikolog dan motivator saat berkarier di Korea Selatan tetapi hasilnya tidak bagus. Namun, andai tenaga profesional tersebut mengetahui sepak bola, diprediksi hasilnya bisa berbeda.

"Akan lebih baik, jika ketua umum, manajer, bisa memberikan motivasi pemain pada sesi yang lain dengan waktu yang lebih lama. Bisa juga mengumpulkan pemain di tempat tertentu untuk diberikan motivasi," kata Shin.

Terdekat, timnas U-19 Indonesia akan berlaga di Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 pada 14-18 September 2022.

Pada kompetisi yang digelar di Indonesia tersebut, Indonesia satu grup dengan Vietnam, Hong Kong dan Timor Leste. Shin Tae-yong menargetkan timnya mampu lolos ke putaran final Piala Asia U-20 2023. ANTARA

Baca Juga: Shin Tae-yong Soroti Rapuhnya Kepercayaan Diri Pemain Timnas Indonesia U-19

Load More