SuaraJatim.id - Nasib apes dialami oleh seorang maling motor di Pondok Rampal, Jember, Jawa Timur. Aksinya kepergok warga hingga membuatnya memutuskan untuk terjun ke sungai.
Aksi maling tersebut terekam dalam video yang diambil oleh salah satu warga.
Video itu kemudian diunggah oleh akun instagram @andreli_48.
Dalam video terlihat seorang pria mengenakan kaos coklat berada di sungai. Pria yang merupakan maling motor itu tampak kebingungan sambil melihat sekeliling.
Sementara sudah banyak warga yang menunggu di pinggir sungai.
"maling sepeda lur, konangan iki awan-awan iki. Nyolong ning rowotengu etan kali. Nyemplung rene iki, dienteni disanggong iki. Pokok munggah yo entek, sopo sing kenal iki (maling sepeda motor lur, kepergok ini siang-siang. Maling di rowotengu timur sungai. Terjun kesini ini, ditunggu ini. Kalau naik ya habis, siapa yang kenal ini)," ujar perekam.
Sejumlah warga juga melempari pria tersebut dengan batu. Sementara ia hanya pasrah dan mencoba menghindari batu yang mengarah padanya.
Pelaku pun berhasil diamankan dan diserahkan ke pihak kepolisian.
Warganet pun meninggalkan komentar pada unggahan tersebut.
Baca Juga: Terekam CCTV, Aksi Nekat Dua Maling Motor di Brebes Beraksi Siang Hari di Depan SD
"maling, kalau nggak ketangkap bikin kesal, kalau ketangkap kasihan. Saya tinggal di Jogja, lingkungan kos-kosan. Beberapa kali ada maling ketangkap. Kalau sudah gitu saya yang nomor satu lapor polisi, kasihan lihat mereka dimassa," ujar trisuli***
"jangan main hakim sendiri, lebih baik bareng-bareng agar semua dapat jatah," kata xysan***
"jangan main hakim sendiri woy, bersama-sama aja biar kompak," imbuh dion***
"kalau kena kasihan. Kalau gak kena gemes pengen nabok," komen azka***
"orang banyak gitu cuma pada ngelihatin, gak ada yang inisiatif nyari batu buat ngelempar gitu," kata f43***
"fix, kalau naik jadi remahan rempeyek," kata eengo***
Berita Terkait
-
Terekam CCTV, Aksi Nekat Dua Maling Motor di Brebes Beraksi Siang Hari di Depan SD
-
Maling Motor di Jakarta Makin Nekat, 2 Pelaku Terekam CCTV Gondol Motor Jam 6 Pagi di Kebon Jeruk
-
Kepergok Curi Motor di Cengkareng Jakbar, Duo Bandit Bonyok Dihajar Massa
-
Lagi Asik Nyapu, Motor Pasutri Petugas PPSU di Kebon Jeruk Digondol Maling
-
2 Maling Motor dan Penadahnya Dibekuk Setelah Jual Motor Hasil Curian di FB
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
10 Fakta Amalan Dzikir 313 Kali Bada Isya Pembuka Pintu Rezeki Tanpa Batas
-
Dividen Seret, DPRD Jatim Telaah Laporan Keuangan BUMD dan Anak Perusahaannya
-
Garda Terdepan yang Terlupakan, Waka DPRD Jatim Perjuangkan Nasib Perawat Desa
-
BRI Sabet Penghargaan Inovasi 2025, Qlola Jadi Kunci Transformasi Digital Perusahaan
-
Anti Boncos Kuota, Klaim DANA Kaget Sekarang & Internetan Lancar Jaya