SuaraJatim.id - Buat kalian yang meninkmati libur akhir pekan ini, Minggu (06/10/2022), sebaiknya sedia payung sebelum hujan untuk sejumlah wilayah di Jawa Timur ( Jatim ).
Menurut Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), sejumlah wilayah di Jatim bakal diguyur hujan cukup lebat. Pagi hari misalya, hujan mengguyur wilayah Banyuwangi dan sekitarnya.
Kemudian hujan juga terjadi di wilayah utara Jatim, yakni wilayah Gresik, kemudian beberapa wilayah di Pulau Madura yaitu Bangkalan dan Sumenep.
Sementara untuk nasional, BMKG Jakarta memperingatkan hujan lebat bakal terjadi hampir merata. DI Pulau Sumatera, menurut siaran hujan dengan intensitas ringan berpeluang turun di Kota Padang, Medan, dan Jambi, sementara Kota Tanjung Pinang dan Bandar Lampung diprakirakan mengalami hujan dengan intensitas sedang.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Banten Minggu 6 November 2022, Waspada Hujan Lebat!
Kota Banda Aceh, Pekanbaru, Pangkalpinang, Bengkulu, dan Palembang diprakirakan mengalami hujan disertai petir. Beberapa kota besar di Pulau Jawa menghadapi potensi hujan ringan hingga lebat.
Kota Serang, Bandung, dan Surabaya berpeluang mengalami hujan ringan; Kota Jakarta Pusat dan Yogyakarta diprakirakan menghadapi hujan disertai petir, dan Kota Semarang berpeluang menghadapi hujan lebat.
Di Pulau Bali dan Nusa Tenggara, hujan ringan berpotensi terjadi di Kota Denpasar dan Mataram.
Selain itu, hujan ringan berpeluang turun di Kota Palangka Raya, Banjarmasin, dan Samarinda di Pulau Kalimantan.
Dua kota besar yang lain di Kalimantan juga berpeluang menghadapi hujan. Kota Pontianak diprakirakan menghadapi hujan dengan intensitas sedang dan Kota Tanjung Selor berpeluang mengalami hujan disertai petir.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Semarang Hari ini Minggu, 6 November 2022, Waspada Guyuran Hujan Lebat Siang ini
Di wilayah Pulau Sulawesi, hujan ringan diprakirakan turun di Kota Kendari, hujan disertai petir berpotensi terjadi di Kota Gorontalo, hujan dengan intensitas sedang berpeluang turun di Kota Palu dan Makassar, dan hujan lebat diprakirakan mengguyur Kota Mamuju.
Berita Terkait
-
Jatim Siap Gelar Pemutihan Pajak 2025? Ini Syarat yang Wajib Anda Penuhi!
-
DANA Kaget Long Weekend Buat Kamu, Klaim Saldo Gratis Sekarang Juga!
-
Viral Seorang Remaja Terlempar dari Wahana Pendulum di Jatim Park 1, Sabuk Pengaman Tak Berfungsi?
-
Bukan Sekadar Belanja, Ini Cara Nikmati Akhir Pekan yang Hemat dengan Diskon Besar!
-
KPK Ungkap Alasan Belum Tahan Anwar Sadad Cs di Kasus Dana Hibah Jatim
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
Terkini
-
Dokter di Malang Diduga Cabuli Pasiennya, Polisi Turun Tangan
-
Gubernur Khofifah : Perempuan Harus Jadi Pilar Ketangguhan Bangsa di Tengah Krisis Global
-
Rizki Sadig Kembali Pimpin PAN Jawa Timur
-
Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja Ditahan, Gubernur Khofifah: Solusi Konkret
-
Penyelenggara Barati Cup International 2025 Buka Suara Perihal Kisruh Jadwal Pertandingan