SuaraJatim.id - Pagi ini maskapai penerbangan Batik Air trending di Twitter. Gara-garanya cuitan anak presiden Kaesang Pangarep kemarin pagi, Minggu (13/11/2022).
Kaesang mengaku terbang menggunakan pesawat Batik Air tujuan Kota Surabaya. Ia pun selamat mendarat di Bandara Juanda. Namun kopernya tertinggal dan terbang ke Bandara Kualanamu Deli Serdang Sumatera Utara.
Kaesang pun menulis cuitan di Twitter kemarin. Dan empat jam lalu kopernya belum juga kembali. Kaesang lantas mengeluh kalau positifnya gara-gara koper ketinggalan Ia tidak jadi mandi.
"Horeeee naik Batik Air ke Surabaya tapi koperku selamat sampe bandara Kualanamu. Terima kasih Batik Air ," bunyi cuitan @kaesangp kemarin.
Beberapa jam lalu, Ia kembali menulis cuitan: "Belom terima sampe sekarang. Positifnya ya gak perlu mandi malem. Positifnya lagi, koper saya bisa jalan-jalan gratis. Terima kasih Batik Air."
Cuitan Kaesang ini pun mendapat sorotan warganet. Ada yang menyayangkan cara Kaesang yang mengadunya ke sosial media, alih-alih mengadu ke manajemen Batik Air sendiri.
Akun Twitter @soviadilak misalnya, Ia mengatakan begini: "Heran deh.. kopernya selamat, tapi sempat2nya ngadunya ke Sosmed, biar apa sih..?"
Lalu akun @echantukubakso merespons begini: "Dibaca lagi please, Juanda sama Kualanamu tuh beda lokasi dan jauh loh.."
Show replies
Berikutnya akun @initialyudhi menulis komentar seperti ini: "Contoh yang bagus nih dari Batik Air , gak pandang bulu mau anak presiden atau mau rakyat kecil perlakuannya tetap disamaratakan."
Berita Terkait
-
Chef Arnold Ngaku Dikasih Lihat Ijazah Asli Jokowi Saat Sambangi Rumah di Solo: Saya Ngintip...
-
Gegara Bercanda Soal Bom, Penumpang Batik Air Tak Naik Pesawat Hingga Terancam Penjara
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
PSI Siap-siap Gelar Kongres di Solo, Mimpi Jokowi Bentuk Partai Super Tbk Segera Terwujud?
-
Kode dari Kaesang: Lebaran 2025, Anak-Anak Presiden Bakal Kumpul Lagi?
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi
-
Diisi Tokoh Top Dunia! Danantara Masih Mandul, Tajinya Belum Terlihat
-
Sosok Mbok Yem, 'Penjaga' Gunung Lawu dan Warungnya yang Legendaris
-
Ormas 'Obok-obok' Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
-
Beda Nasib Kakak Pascal Struijk: Main Tarkam Demi Bertahan Hidup
Terkini
-
Surabaya Ikut Panen Raya, Lahan Tidur Berhasil Disulap Jadi Sawah
-
Viral Video Panas Remaja Ngawi, Pelaku Diamankan Polisi
-
Link DANA Kaget Hari Ini, Belanjakan Kebutuhan Sehari-hari Mumpung Ada Promo Indomaret
-
Jalur Pacet-Cangar Dibuka Terbatas, Gubernur Harap Ekonomi Pulih
-
Memilukan! Ini Kronologi Lengkap Polisi Perkosa Tahanan di Pacitan