SuaraJatim.id - Calon Gubernur Jawa Timur Tri Rismaharini menyempatkan untuk berkunjung ke kawasan wisata Trawas, Mojokerto pada Kamis (14/11/2024).
Mantan Wali Kota Surabaya itu mampir di deretan lapak penjual oleh-oleh sepanjang jalan kawasan Trawas.
Kedatangannya sempat membuat heboh warga dan wisatawan yang kebetulan melintas.
Fajar, seorang pria asal Gresik yang sedang dalam perjalanan mengaku langsung menghentikan kendaraannya begitu melihat ada Risma. Dia pun segera mendekat untuk meminta foto bersama.
Baca Juga: Kronologi Daihatsu Zebra Tabrak Brio Lalu Masuk Jurang di Pacet, Begini Kondisi Penumpangnya
“Saya ngefans Bu Risma sejak dulu. Saya suka sekali dengan gaya kepemimpinan beliau yang disiplin, baik saat memimpin Surabaya maupun ketika beliau bertugas sebagai Menteri Sosial,” ungkap Fajar.
Pedagang tape yang ada di lokasi, Inggar mengaku kagum dengan sosok Mantan Menteri Sosial tersebut.
“Saya tahu Bu Risma sejak beliau menjadi Wali Kota Surabaya. Bu Risma itu orang baik dan dermawan. Semoga beliau bisa memimpin Jawa Timur. Jadi tidak hanya Surabaya saja yang bisa merasakan dampak positif dari kepemimpinannya,” kata Inggar.
Kehadiran Risma menarik perhatian para pengunjung yang sedang berbelanja oleh-oleh di kawasan wisata Kabupaten Mojokerto tersebut.
Sementara itu, Risma melayani permintaan setiap warga yang ingin berfoto bersama.
Baca Juga: Madrasah Perlu Dapat Perhatian, Risma: Hampir 50 Persen Anak Dititipkan di Sana
Risma juga menyempatkan diri berbincang dengan para pedagang, mendengarkan keluh kesah dan harapan mereka terhadap perekonomian Jawa Timur ke depan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
Pilihan
-
Aura Farming Anak Coki Viral, Pacu Jalur Kuansing Diklaim Berasal dari Malaysia
-
Breaking News! Markas Persija Jakarta Umumkan Kehadiran Jordi Amat
-
Investor Ditagih Rp1,8 Miliar, Ajaib Sekuritas Ajak 'Damai' Tapi Ditolak
-
BLT Rp600 Ribu 'Kentang', Ekonomi Sulit Terbang
-
Usai Terganjal Kasus, Apakah Ajaib Sekuritas Aman Buat Investor?
Terkini
-
Cuan Akhir Pekan! 3 Link Saldo DANA Kaget Tersedia untuk Kamu yang Sat Set
-
Sah! Megawati Menikah dengan Dio Novandra, Gio Sampai Hadir Jauh-jauh ke Jember
-
BSU dan Bansos Belum Cair? Segera Klaim 3 Link Saldo DANA Kaget Ini dan Dapatkan Cuan Hari Ini
-
Bacaan Niat Puasa Asyura Lengkap dengan Artinya
-
Panduan Lengkap 2025: Cara Beli Nomor Virtual Telegram untuk Verifikasi Aman