SuaraJatim.id - Klub Madura United mendatangkan pemain asing baru di putaran kedua BRI Liga 1. Tim berjuluk Laskar Sape Kerrab itu resmi mengontrak gelandang serang Brayan Angulo.
Perekrutan Brayan Angulo diumumkan oleh akun Instagram Madura United.
"Selamat bergabung bersama Laskar Sapeh Kerrab Bro brayan_angulo_70. Kira-kira mau pakai nomer punggung berapa ya," tulis akun tersebut dikutip pada Selasa (7/1/2025).
Selain Brayan Angulo, Madura United juga merekrut Miftah Anwar Sani dan Miswar Saputra.
Baca Juga: Berapa Tinggi Dime Dimov dan Dejan Tumbas? 2 Pemain Asing Anyar Persebaya
Profil Brayan Angulo
Pemilik nama lengkap Brayan Edinson Angulo Mosquera merupakan pemain kelahiran Santiago de Cali, Kolombia pada 19 Juli 1993.
Karier sepak bola Brayan Angulo banyak dihabiskan di beberapa negara, seperti Latvia, Siprus, Brasil, dan Sudan.
Terakhir kali dia memperkuat klub Kolombia Club Boca Juniors de Cali.
Musim 2023/2024 bersama klub Kolombia Club Boca Juniors de Cali itu memainkan 13 laga dengan satu asist disemua kompetisi.
Baca Juga: Persik Kediri Lepas Evan Dimas, Marcelo Rospide: Ada Posisi yang Perlu Dapat Perhatian
Bersama klub Sudan, Al-Merrikh SC, Brayan Angulo musim lalu main bersama CAF-Champions League memainkan 4 kali dengan mencetak satu gol.
Berita Terkait
-
Indonesia Resmi Jadi Anggota BRICS, DPR: Harus Dimanfaatkan Untuk Perkuat Ekonomi Rakyat
-
Tampil Tajam di AMEC 2024, 3 Penyerang Ini Layak Direkrut oleh Klub Liga 1
-
Pasukan Stefano Cugurra Siap Bikin Malu Persib di Wayan Dipta
-
Persib Kehilangan Satu Pemain Andalan Jelang Lawan Bali United, Siapa?
-
Jelang Bali United vs Persib, Bojan Hodak: Ini Laga Berat!
Terpopuler
- Prank Awal Tahun? Shin Tae-yong Bukan Dipecat, Tapi Naik Jabatan Ini
- Pemecatan Shin Tae-yong Dikaitkan dengan Gibran, Publik: Mending Ganti Wapres
- Eks Striker Barcelona Pengganti STY, Diumumkan Erick Thohir Hari Ini
- Respons Elkan Baggott usai Shin Tae-yong Dipecat PSSI
- Ari Lasso Curigai Pemecatan Shin Tae-yong: Erick Thohir Pusing karena Dikelilingi...
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Januari 2025
-
Suzuki Fronx Sudah Terdaftar di Indonesia, Kapan Diluncurkan?
-
Bukalapak: Simbol Sukses IPO Startup, Tapi Mati di Era Digital
-
Duh! Patrick Kluivert Dituding Punya Koneksi dengan Pencuri Lukisan Van Gogh
-
Asisten STY Belum Tentu Bantu Patrick Kluivert: Saya masih...
Terkini
-
Tim Hukum Khofifah-Emil Sebut Gugatan Risma-Gus Hans Obscuur Libel
-
Camat Asemrowo Akan Laporkan Pelaku Perekaman dan Pengunggahan Video yang Viral ke Polisi
-
Bayi Nyempil di Antara Enceng Gondok Sungai Jagir Bikin Heboh Warga Wonokromo
-
Viral Kecamatan Asemrowo Surabaya Digeruduk Massa: Saya Kaget, Takut dan Langsung Lari
-
Aliansi Ulama dan Tokoh Jatim Tolak Waterfront Land Surabaya: Pak Prabowo Dengarkan Suara Rakyat!