PPDB Jatim, Dispendik Ganti Surat Sehat Dengan Pernyataan Orang Tua

Langkah tersebut ditetapkan agar siswa tidak perlu ke rumah sakit.

Chandra Iswinarno
Senin, 08 Juni 2020 | 14:49 WIB
PPDB Jatim, Dispendik Ganti Surat Sehat Dengan Pernyataan Orang Tua
Kepala Dinas Pendidikan Jawa Timur Wahid Wahyudi. [Antara]

Tak itu saja, pihaknya telah meminta sekolah untuk menyiagakan petugas guna membantu pelaksanaan PPDB sejak 27 April 2020, yaitu membantu memasukkan nilai rapor bagi siswa yang lulus sebelum tahun 2020.

Selain itu, untuk membantu siswa dari luar Jawa Timur dan siswa yang belum difasilitasi sekolah asalnya untuk memasukkan nilai rapornya ke laman PPDB. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini