Ada Museum Nabi Muhammad di Probolinggo, Arumi Bachin Kian Cinta Rasulullah

"Saya yakin bisa menjadi wisata religi yang diminati oleh masyarakat," kata Arumi.

Muhammad Taufiq
Rabu, 04 November 2020 | 07:01 WIB
Ada Museum Nabi Muhammad di Probolinggo, Arumi Bachin Kian Cinta Rasulullah
Arumi Bachsin dan sang suami Emil Dardak di rumah duka Ani Yudhoyono di Cikeas, Jawa Barat, Sabtu (2/6/2019). [Revi Cofans Rantung/Suara.com]

Benda peninggalan dan artefak yang dipamerkan dalam Museum Rasulullah SAW tersebut merupakan koleksi dan milik Profesor Abdul Manan Gembong yang telah teruji kebenarannya dan bersertifikat Commission for Tourism and National Haritage Saudi Arabia.

Pihak pengelola Museum Rasulullah SAW harus menerapkan protokol kesehatan dengan membatasi jumlah pengunjung maksimal 40 orang untuk setiap sesi, kemudian semua pengunjung wajib bermasker, diukur suhu badan, mencuci tangan sebelum masuk museum.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini