Pulih Dari Cedera, Diego Michiels Segera Gabung Sekuad Arema FC

Kabar menggembirakan datang dari Arema FC. Salah satu pemain bintangnya Diego Michiels dikabarkan sudah pulih dari cedera panjangnya.

Muhammad Taufiq
Senin, 13 September 2021 | 18:44 WIB
Pulih Dari Cedera, Diego Michiels Segera Gabung Sekuad Arema FC
Diego Michiels pemain Arema FC [Foto: Antara]

Sementara para laga kedua, Arema FC juga mendapatkan hasil imbang usai menghadapi Bhayangkara FC, yang digelar di Stadion Pakansari, Cibinong. Pada pertandingan itu, Bhayangkara FC bermain dengan 10 orang, akibat M Ichsan mendapatkan kartu merah.

Arema FC akan menjalani pertandingan berikutnya pada pekan ketiga BRI Liga 1 2021 melawan PSS Sleman. ANTARA

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini