Gus Yahya: Mandat NU Adalah Mandat Peradaban, Sebuah Mandat Raksasa

Organisasi Islam terbesar di Indonesia, Nahdlatul Ulama (NU) akan menggelar gawe akbar Muktamar NU ke-34 selama dua hari dimulai besok Rabu hingga Kamis (22-23 Desember 2021).

Muhammad Taufiq
Selasa, 21 Desember 2021 | 19:02 WIB
Gus Yahya: Mandat NU Adalah Mandat Peradaban, Sebuah Mandat Raksasa
Gus Yahya.[TVNU]

"Saya sudah bertemu dengan sekitar 474 pengurus cabang se-Indonesia. Lalu terbangun kesepakatan. Bukan soal memilih ketua umum, tapi sepakat untuk bekerja bersama membangun NU. Ini saja sudah sangat transformatif," katanya.

Dalam acara itu, Gus Yahya juga mengatakan bahwa dirinya maju terang-terangan sebagai ketua umum PBNU, bukan diminta.
"Saya nyalon ketua umum, melamar pekerjaan. Pekerjaannya apa? Seperti yang saya jelaskan tadi. Bukan karena, jika saya jadi ketua umum NU bisa nyalon presiden, nyalon wakil presiden. Itu saya tidak mau," ujarnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini