Ratusan Satwa Burung Dilindungi Diselundupkan dari Banjarmasin ke Surabaya

Ada ratusan satwa jenis burung yang dilindungi dikirim ke Surabaya dari Banjarmasin. Masalahnya, pengiriman tersebut tidak dilengkapi dokumen sah.

Muhammad Taufiq
Rabu, 13 April 2022 | 08:45 WIB
Ratusan Satwa Burung Dilindungi Diselundupkan dari Banjarmasin ke Surabaya
Polairud Polda Jatim saat melakukan konferensi pers percobaan penyelundupan dan perdagangan hewan dilindungi. (SuaraJatim/ Dimas Angga)

Satwa burung yang berhasil diamankan diantaranya :

1 ekor burung jenis Cililin/Tangkar Ongklet.

5 ekor burung jenis Cucak Hijau.

2 ekor burung jenis Cucak Daun Kecil.

Baca Juga:Tim Labfor Polda Jatim Turun Tangan Selidiki Kasus Peluru Nyasar di Probolinggo

2 ekor burung jenis Cucak Gadung.

1 ekor burung jenis Cucak Daun Sayap Biru.

4 ekor burung jenis Anis Kembang (hidup 3 ekor dan mati 1 ekor).

90 ekor burung jenis Teledean/Sikatan cacing (hidup 78 ekor dan mati 12 ekor).

19 ekor burung jenis Kolibri Ninja (hidup 4 ekor dan mati 15 ekor).

Baca Juga:Duhh! Polda Jatim Sita Kosmetik Palsu Berbahan Kimia Berbahaya, Termasuk Alkohol dan Sabun Batang

20 ekor burung jenis Kolibri Kuning (hidup 4 ekor dan mati 16 ekor).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini