Begini Tips Cara Alami Warga Lojejer Jember Lindungi Ternaknya dari Virus PMK

Para peternak di Jatim saat ini memang tidak tenang dengan serangan wabah virus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) ini. Penyakit yang menyerang ternak ini semakin meluas.

Muhammad Taufiq
Jum'at, 20 Mei 2022 | 16:27 WIB
Begini Tips Cara Alami Warga Lojejer Jember Lindungi Ternaknya dari Virus PMK
Ilustrasi ternak sapi (Antara/Aloysius Jarot Nugroho).

Terlihat di kadang ukuran 5X8 Meter milik Gerry tersebut tampak beberapa sapi terlihat sangat sehat dan bugar dan gejala gejala penyakit mulut dan kuku tidak terdeteksi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini