Mortir Panjangnya Hampir Setengah Meter Ditemukan di Pekarangan Rumah Calon Kades Tuban

Penemuan mortir aktif di pekarangan Sunoto, warga Desa Padasan Kecamatan Kerek Kabupaten Tuban Jawa Timur ( Jatim ) mengejutkan sejumlah pihak.

Muhammad Taufiq
Rabu, 07 September 2022 | 14:55 WIB
Mortir Panjangnya Hampir Setengah Meter Ditemukan di Pekarangan Rumah Calon Kades Tuban
Penemuan mortir di belakang warga Tuban Jawa Timur [Foto: Beritajatim]

Kemudian oleh petugas, mortir aktif yang ditemukan oleh mantan anggota DPRD Tuban warga Desa Padasan, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban akhirnya diledakkan oleh tim Penjinak Bom (Jibom) Gegana Polda Jatim.

Peledakan mortir aktif itu dilakukan di lapangan tembak PT. Semen Indonesia (SI) Desa Pongpongan, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini