SuaraJatim.id - Warga Nahdiyin atau anggota Nahdlatul Ulama (NU) tidak wajib harus memilih pasangan nomor 01 Joko Widodo - Maruf Amin. Penegasan itu disampaikan KH Irfan Yusuf di depan ribuan pendukung pasangan nomor urut 02 Prabowo Subianto - Sandiaga Uno saat berkampanye di Gelora Delta Sidoarjo, Minggu (31/3/2019) kemarin.
Dalam pidatonya, Irfan Yusuf secara tegas mengaku lebih mendukung Prabowo ketimbang Jokowi di Pilpres 2019.
“Saya orang NU dan pengurus NU di pusat. Saya memilih dan mencoblos Paslon (pasangan calon) 02, tidak mau mencoblos Paslon 01,” kata Gus Irfan seperti dikutip Berijatim.com, hari ini.
Gus Irfan menyampaikan, untuk masalah memilih, tidak boleh di paksa-paksa. Pemaksaan adalah tidak baik. Silakan gunakan pilih secara baik dan pilih calon pemimpin yang baik.
Baca Juga: Penyesalan April Mop Terbesar, Istri Meninggal Gara-Gara Dikerjai Suami
“Saya dan keluarga Pondok Tebuireng yang hadir di panggung kampanye, dan Gus Hasib Pondok Tambak Beras yang dalam perjalanan, akan tetap memilih dan mendukung Paslon Prabowo-Sandi,” tandasnya.
Berita Terkait
-
Tekankan Masyarakat Sipil Berjasa Dalam Membangun Negara, Ulama NU: Tapi Sering Dimusuhi Pemerintah
-
Mengapa Muhammadiyah dan NU Bisa Berbeda dalam Menentukan Idul Fitri?
-
Lebaran Idul Fitri 2025 NU Tanggal Berapa? Ini Penjelasannya
-
Demi 300 Ribu Sekolah, Prabowo Janjikan Efisiensi Anggaran di Kongres Muslimat NU
-
Ada Pihak Bilang Bajingan Tolol ke Presiden, Prabowo: Saya Nggak Sebut Namanya Kalian Sudah Tahu
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia
-
Harga Gabah Kering Jatuh, DPRD Jatim: Panen Raya Terancam Tak Dinikmati Petani