SuaraJatim.id - Selain cemburu, motif aksi pembacokan yang dilakukan Sukadi (42) terhadap korban bernama Mulyono (47) karena korban mengutang. Mulanya, Sukadi hendak menanggih utang kepada korban sebesar Rp 200 ribu, dua bulan yang lalu.
Kapolsek Sooko, AKP Purnomo menduga, pemantik tersangka membacok korban dengan sebilah arit, karena emosi utangnya tidak dibayar-bayar oleh Mulyono.
“Namun hingga kini hutang tersebut belum dibayar,” kata Purnomo seperti dilansir Beritajatim.com, Selasa (2/4/2019).
Saat menagih utang, lanjut Kapolsek, pelaku dibuat kesal karena korban keceplosaan sering berhubungan badan dengan istri Mulyono, Wiji Pariyani (38). Saat ditanya, istri pelaku membenarkan hal itu. Namun, korban sendiri belum mengaku terkait masalah tersebut.
Sementara itu, pelaku Sukadi (42) mengaku memang sengaja melakukan penghadangan dan membacok korban.
“Saya justru dapat omelan istri dia dan mengatakan jika istri saya murahan karena selingkuh dengan suaminya,” katanya.
Setelah pulang, tersangka kemudian menanyakan hal tersebut kepada istrinya dan istrinya membenarkan. Istri pelaku mengaku sudah lama berselingkuh dengan korban dan telah melakukan hubungan terlarang beberapa kali.
Saat ini, korban berada di RS Citra Medika, Kecamatan Krian, Kabupaten Sidoarjo karena luka di bagian tangan sebelah kanan.
Baca Juga: Buset... Uang Jajan Devano Danendra Rp 10 Juta per Bulan!
Berita Terkait
-
Petugas Kebersihan di Sukabumi Diduga Dibacok Geng Motor
-
Petinggi Tinju Rusia Siap Bayari Utang AIBA Sebesar Rp 227 M Asal...
-
Alasan Mengutang, PNS Kemenkumham Curi Motor saat Mengantor
-
Cekcok Gara-gara Uang Rajaban, Cece Terkapar Dibacok Emil Pakai Golok
-
Aksi Heroik Pak RT saat Geng 3 Serangkai Bacok Warga Kampung Jengkol
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Semeru Terus Menggeliat: Gempa Letusan Dominasi Aktivitas, Warga Diminta Waspada Penuh!
-
Misteri Pembunuhan Satu Keluarga di Situbondo Masih Gelap, CCTV Mati
-
Evakuasi Dramatis Kerangka Manusia di Gunung Jinem Pacitan, Korban Hilang Sejak Agustus 2025
-
Detik-detik Mobil KIA Carnival Terbakar di Tulungagung, Pengemudi Kakek yang Lagi Jemput Cucu
-
Gunung Semeru Erupsi 4 Kali, Semburan Kolom Abu Capai 1 Kilometer