SuaraJatim.id - Sehari pasca pemilu 2019, Posko Badan Pemenangan Daerah (BPD) Jatim pendukung pasangan Prabowo - Sandiaga, tampak adem ayem tanpa ada kegiatan maupun keramaian.
Pengamatan Suara.com di Surabaya Rabu (17/4/2019) malam, Gedung Museum NU yang menjadi Markas BPD Prabowo - Sandiaga sepi tak ada aktivitas dan hanya terlihat beberapa mobil terpakir.
Sementara penjaga parkir di lokasi menceritakan, bahwa sejak pagi hari memang lokasi tenang dan tidak ada keramaian di Posko BPD Pasangan Prabowo-Sandi.
Salah satu staf di Posko BPD Prabowo - Sandiaga, Fadil, mengatakan bahwa tim mereka masih menyebar ke TPS dan berkonsentrasi mengumpulkan data soal penghitungan suara sejak kemarin.
Baca Juga: Charta Politika: Jokowi Bisa Unggul karena Rebut Suara di Kandang Prabowo
"Tim masih menyaring data perolehan suara presiden dan calon anggota legislatif (Caleg) di berbagai tempat," ujarnya kepada Suara.com.
Mereka juga masih menunggu intruksi dari BPN Prabowo-Sandi, soal informasi yang bisa diberikan soal aktivitas tim.
"Masih menunggu perintah. Biasanya jika suara dari Jatim terkumpul ke pusat, nantinya dari pusat akan ambil keputusan bagaimana tindakan yang akan dijalankan oleh daerah," imbuhnya.
Saat ditanya untuk kapan info ini keluar, Fadil tak bisa memastikan dengan pasti.
Kontributor : Dimas Angga Perkasa
Baca Juga: Tragis! Hanura Diprediksi Tak Lolos ke Parlemen karena Pecah
Berita Terkait
-
Prabowo Bakal Hadir di Sarasehan Ekonomi Bareng Investor, Pemred, hingga Masyarakat
-
Saran Rocky Buat Prabowo 'Lawan' Tarif Trump: Kuatkan Diplomasi, Jadikan Dino Patti Djalal Dubes
-
Anggota Protokoler Kapolri Minta Maaf usai Toyor dan Ancam Jurnalis ANTARA di Semarang!
-
Intip Beda Isi Hampers Prabowo vs Letkol Teddy Buat Para Artis, Mewah Mana?
-
Pengamat Geopolitik: Ada Upaya Jatuhkan 'Orang-orang Dekat' Prabowo
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
Hasil Akhir! Pesta Gol, Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
Terkini
-
Pria Pasuruan Ditemukan Tewas Setelah Menggunakan Jasa PSK
-
BRI Membantu UMKM Seperti Gelap Ruang Jiwa Menjangkau Pasar Global
-
Setelah Gabung dalam BRI UMKM EXPO(RT), Kini Usaha UMKM Unici Songket Silungkang Meroket
-
KBS Jadi Pilihan Destinasi Wisata di Surabaya, Fotografer Keliling Ketiban Rezeki Nomplok
-
Posko Mudik BUMN dari BRI Berikan Layanan Kesehatan dan Ruang Istirahat Saat Arus Balik Lebaran