SuaraJatim.id - Jagat dunia maya dibuat heboh sesuai beredar tangkap layat soal percakapan bernada mesum. Bahkan, sang perempuan mengirim foto untuk memamerkan bagian sensitifnya dalam obrolan di aplikasi instan, WhatsApp.
Obrolan melalui WA pribadi tersebut kemudian diunggah dan disebar oleh salah satu pengguna medsos di grup Facebook (FB) bernama 'Biro Jodoh, Nganjuk, Kediri, Jombang, Madiun dan sekitarnya.'
Seperti dilansir Beritajatim.com, Senin (8/7/2019), dalam unggahannya, tampak pemilik akun Facebook bernama ‘Masalalu Suram’ ini mengirimkan hasil bidik layar obrolan WA dengan seorang perempuan yang dinamai Rita Rias Tblel.
Unggahan itu diberi keterangan ‘wong jombang ngoro barange di ler.'
Baca Juga: Ade Armando Klaim Pegang Bukti Chat Mesum Eks Petinggi BPJS ke Amel
Belum jelas, siapa orang yang berbincang dengan Rita Rias Tblel, yang dalam tampilan profilnya adalah seorang perempuan berhijab.
Yang pasti, dalam perbincangan online tersebut, keduanya berbicara dengan kalimat mesum. Si pria merayu lawan jenisnya itu untuk mengirimnya foto bagian tubuhnya yang paling sensitif.
Awalnya, Rita menolak dan meminta agar si pria menunggu hingga keduanya resmi menikah. Kemudian si pria mencoba merayunya lagi agar Rita mau diajak melakukan panggilan telepon video (video call). Selanjutnya, pihak perempuan bersedia mengunggah bagian tubuh sensitifnya.
"Screenshot-nya menyebar, saya baca dari grup facebook bernama biro jodoh. Isinya obrolan pribadi sekali, cenderung jorok, yang disebar luaskan oleh anggota grup tersebut,” ujar sumber beritajatim.com.
Sementara berdasarkan pantauan di Grup Facebook bernama Biro Jodoh Nganjuk, Kediri Jombang, Madiun dan sekitarnya, postingan tersebut sudah dihapus. Grup yang dibuat sekitar Februari 2016 ini memiliki 6 ribu lebih anggota.
Baca Juga: Respon HNW Soal Chat Mesum Kader PKS
Kasat Reskrim Polres Jombang AKP Azi Pratas Guspitu mengatakan, polisi masih mendalami permasalahan tersebut.
"Kami masih melakukan penyelidikan," kata Azi ketika dikonfirmasi perihal viral percakapan mesum tersebut.
Berita Terkait
-
Peringati Hari Listrik Nasional Ke-79, PLN Kembali Pecahkan Rekor MURI Konvoi 2.200 Motor Listrik Terbanyak
-
Lawan Kecanduan Gadget! Intip Keseruan Kampung Tanpa HP di Sidoarjo
-
Habis Kasasi, Terpidana Pembunuhan Ronald Tannur Langsung Dibekuk di Surabaya
-
5 Potret Kesederhanaan Arumi Bachsin, Padahal Suami Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Bukan Setangkai Bunga, Emil Dardak Bawakan Kerupuk untuk Arumi Bachsin Sepulang Kerja
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Risma Dapat Curhatan Masih Sulitnya Dapatkan Izin Bangun Gereja
-
Siap Mengawal, Luluk Puji Kebijakan Penghapusan Utang UMKM
-
Viral Bagi-Bagi Amplop di Probolinggo Bikin Heboh, Bawaslu Turun Tangan
-
Alasan Golkar Usulkan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional
-
Khofifah Dapat Hadiah Wayang Kresna, Simak Karakter dari Tokoh Legendaris Ini