SuaraJatim.id - Warga Dusun Monduh, Desa Sera Timur, Kecamatan Bluto, Sumenep, Jawa Timur, digegerkan dengan penemuan bayi yang terjadi pada Senin (12/8/2019). Bayi berjenis kelamin perempuan, ditemukan dalam kondisi meninggal dunia di sebuah drainase atau saluran air dekat rumah warga setempat, Nur Rahman.
Bayi tersebut ditemukan sekitar pukul 13.00 WIB dalam posisi tengkurap dan telanjang, tidak dibungkus apa-apa sama sekali. Sementara itu, warga yang menemukan pertama kali jasad tersebut adalah Jundro warga sekitar kejadian.
Kepada wartawan, Nur Rahman mengemukakan, jika dilihat dari tanda-tandanya, bayi tersebut belum lama dibuang.
“Ari-arinya sepertinya baru terputus,” ujar Nur Rahman.
Baca Juga: Polisi Bongkar Praktik Aborsi di Kampung Siluman
Nur Rahman menambahkan lokasi penemuan bayi sekarang sedang ramai oleh warga yang penasaran untuk mengetahui bayi tersebut. Menurut dia peristiwa ini sudah dilaporkan ke aparat berwenang.
Sementara Kapolsek Bluto Iptu Wahyudi Kusdarmawan membenarkan atas kejadian tersebut.
"Iya benar di Desa Sera Timur. Ini sedang bersama pak Kasat, kami sedang di TKP, data lengkapnya nanti kita infokan," katanya saat dihubungi melalui telepon selulernya.
Kontributor : Muhammad Madani
Baca Juga: Bayi Dibuang ke Tempat Sampah Stasiun Pasar Minggu, Kondisinya Bikin Miris
Berita Terkait
-
Kasus Dugaan Asusila dan Aborsi Lolly, Nikita Mirzani Diperiksa Rabu Besok!
-
Hari Ini Polisi Periksa Nikita Mirzani Terkait Kasus Dugaan Aborsi Lolly
-
Putus Cinta, Seorang Ibu Muda Nekat Membuang Bayi yang Baru Dilahirkannya di Sarang Semut
-
Tangisan Bayi di Tengah Malam Bikin Pasutri Bergidik, Ternyata Dibuang Gadis ABG yang Hamil di Luar Nikah
-
Kronologi Lengkap Nana Mirdad Temukan Bayi Dibuang di Semak-semak Dekat Rumahnya
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
60 Hari Keliling Jatim, Ini yang Didapat Risma-Gus Hans
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes To Ciputra Surabaya: Nikmati Punya Rumah Harga Seru Bertabur Bonus!
-
Bertemu Ratusan Milenial, Emil Dardak Beri Pesan Penting: TPS Masih Buka
-
Aneh Tapi Nyata! Warga Sumenep Niat Bikin Sumur yang Keluar Malah Api
-
Terungkap Penyebab Kebakaran di UIN SATU Tulungagung