SuaraJatim.id - Lagi, istri siri dijual suaminya melalui media sosial Twitter. Praktek prostitusi ini dibongkar Subdit Renakta Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Jatim, Rabu (14/8) pekan ini.
Kabid Humas Polda Jatim menjelaskan, penangkapan terhadap tindak pidana perdagangan orang ini setelah tim patroli siber melakukan pemantauan di akun Twitter milik Agys Ariandi alias Ari (30) warga Magetan Jawa Timur.
"Di akun tersebut diupload video dan foto telanjang istrinya yang ditawarkan ke lelaki hidung belang," jelasnya, Jumat (16/8/2019).
Lebih lanjut Barung mengatakan, setelah mendapati posisi tersangka Ari, tim patroli siber kemudian melakukan pengintaian di tempat wisata Telaga Sarangan, Magetan.
"Di situlah kami melakukan penangkapan dalam salah satu kamar hotel. Kami mendapati satu laki-laki tamu, dan pasangan suami istri. Jadi mereka threesome," tegasnya.
"Yang membuat miris, ternyata istri yang dijual dalam kondisi hamil enam bulan," kata Barung.
Atas perbuatannya, terang Kanit III Asusila Subdit IV Renakta Ditreskrimum Polda Jatim AKP Jeni Al Jauza, tersangka dijerat Pasal 296 atau 506 KUHP.
Kontributor : Achmad Ali
Baca Juga: Dian Jual Istri Rp 2 Juta Semalam, Bakso Rp 3 Ribu Semangkok
Berita Terkait
-
Prostitusi Online Penyedia Jasa Threesome Kembali Dibongkar Polisi
-
Kasus Penjual Istri untuk Threesome, Ibunda Pelaku: Semoga Ada Keringanan
-
Dian Jual Istri Rp 2 Juta Semalam, Bakso Rp 3 Ribu Semangkok
-
Pengakuan Ibu kandung Pelaku Trafficking Threesome di Kediri
-
Dian Akui Jual Istri Buat Pesta Seks di Rumah, Dibantah Sang Ibu
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
Terkini
-
Gubernur dan DPRD Jatim Sahkan Dua Perda Strategis: Pelindungan Petambak, Penanggulangan Bencana
-
Gubernur Khofifah Gelar Pasar Murah di Sumbersari Jember: Jaga Daya Beli Masyarakat
-
Profil Maidi, Wali Kota Madiun: 7 Fakta dan Kontroversi Sebelum OTT KPK
-
OTT KPK di Madiun: 7 Fakta Dugaan Fee Proyek dan Dana CSR yang Menyeret Wali Kota
-
8 Fakta Kronologi OTT KPK di Madiun, Wali Kota Ikut Dibawa ke Jakarta