SuaraJatim.id - Keluarnya asap tebal dari mobil supercar Lamborghini di depan Konsulat Jenderal Republik Rakyat China Jalan Mayjen Sungkono Kota Surabaya menjadi viral di media sosial (medsos). Peristiwa yang terjadi pada Minggu (8/12/2019) membuat heboh warga Surabaya.
Seorang petugas kebersihan jalan Dinas Kebersihan dan Ruang Terbuka Hijau (DKRTH) Surabaya Rukimat menjelaskan, peristiwa tersebut terjadi sekira Pukul 12.47 WIB.
"Pada pukul 12.47 WIB, mobil mewah merah tiba-tiba mengeluarkan asap, dan posisi mobil tepat berada di pinggir jalan," ujarnya saat ditemui Senin (9/12/2019).
Rukimat mengemukakan, pengendara Lamborghini merah berplat nomor L 568 WX tersebut, bahkan sempat keluar dari mobil setelah beberapa detik supercar tersebut berasap.
Baca Juga: Viral Lamborghini Berasap di Surabaya, Gejala Overheating?
"Penumpangnya keluar duluan, sepertinya yang duduk di sebelah kiri asisten rumah tangganya. Disusul kemudian pengendaranya, seorang perempuan memakai gaun merah."
Dari informasinya, pengendara Lamborghini tersebut sempat bercerita kepada petugas pemadam kebakaran (damkar), sempat terdengar suara 'dug' sebelum keluar asap tebal.
"Katanya keluar suara 'dug' di kap mesinnya, dan akhirnya keluar asap tebal dari mobilnya," ungkapnya.
Kedua perempuan yang keluar dari Lamborghini, sempat menunggu sekitar satu jam lebih hingga damkar datang ke lokasi.
"Sempat nunggu sekitar satu jam, sampai mobil tersebut didatangi oleh petugas damkar. Namun saat pengendara diminta kartu tanda pengenal, pengendara wanita tidak memberikan," akunya.
Baca Juga: Lamborghini Keluarkan Asap di Surabaya, 2 Wanita Bergaun Berhamburan Keluar
Sementara Kapolsek Dukuh Pakis Kompol Suhartoyo membenarkan peristiwa Lamborghini merah terbakar di Jalan Mayjen Sungkono Surabaya.
"Benar, ada Lamborghini terbakar, tapi langsung ditangani oleh Lantas Polrestabes Surabaya, bukan dari Polsek," ungkapnya.
Kontributor : Dimas Angga Perkasa
Berita Terkait
-
Jadi Kota Pertama di Indonesia yang Raih Predikat Teratas, Surabaya Raih SAKIP "AA"
-
CEK FAKTA: Beredar Video Polisi Jawa Barat Marah terkait Rekontruksi Kasus Pembunuhan Vina Cirebon, Benarkah?
-
Andalkan APBD Rp 10,9 T Kota Surabaya Siapkan Pembangunan Autonomous Rapid Transit
-
Kekayaan Ahmad Dhani, Musisi Kontroversial Masuk Bursa Calon Wali Kota Surabaya
-
Pantas Diusung Gerindra adi Bakal Calon Wali Kota Surabaya, Ternyata Ahmad Dhani Punya Kekayaan Jumbo
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
Terkini
-
KPU Jatim: EVP Ruang untuk Bertukar Pengalaman Mengenai Pemilu
-
Tidak Netral, Kades di Situbondo Divonis 3 Bulan Penjara dengan Percobaan
-
Inilah Isi Tim Khusus Polda Jatim yang Ditugaskan Jaga Pilkada Sampang
-
Terungkap Bunker Milik Bandar Narkoba di Surabaya, Isinya Bikin Syok
-
Geger! Diduga Paslon Pilwali Kota Blitar Diduga Bagi-bagi Uang dan Sembako