SuaraJatim.id - Seorang lelaki tua berusia 55 tahun tewas setelah dikeroki dan dipijat terapis perempuas di hotel di Surabaya, Jawa Timur, Senin (13/1/2020). Mayat lelaki tua berinisial WWS itu ditemukan telanjang, hanya pakai celana dalam.
WWS diketahui berasal dari Jember, Jawa Timur. Mayatnya tergeletak di atas tempat tidur.
Kanit Reskrim Polsek Genteng, Ipda Agus Istitanto saat dihunungi membenarkan kejadian tersebut.
Saat ini korban sudah dibawa ke RSUD Dr Soetomo Surabaya untuk autopsi. Petugas kepolisian juga sudah mengabarkan kepada keluarga korban akan kejadian ini. Sementara menurut data penyelidikan sebelum korban ditemukan meninggal, korban sempat menelpon seorang terapis pijat perempuan.
“Korban ditemukan pagi tadi jelang subuh. Korban ditemukan meninggal dalam kondisi hanya mengenakan celana dalam saja,” jelasnya.
Terapis tersebut merupakan langganannya berinisial SS (34) warga Dukuh Kupang Timur, Surabaya. Saat dipijat dan dikerok badannya, korban tiba-tiba mengeluh sakit dan menggigil. Tak berselang lama terapis pun lari memanggil petugas hotel dan saat didatangi korban yang masih menggigil pun meninggal dunia.
“Korban meminta dipijat dan dikeroki karena masuk angin katanya. Namun saat dikerok badannya, korban kemudian menggigil sehingga saksi berinisial SS itu keluar memanggil sekuriti hotel. Usai dilihat dan dipanggilan petugas medis, korban pun meninggal terlebih dahulu,” tambah Agus.
“Saat kami datang ke TKP, kami turunkan Inafis untuk melakukan identifikasi awal. Hasilnya, sementara tidak kami temukan tanda kekerasan di tubuh. Untuk pastinya kami masih menunggu konfirmasi dokter,” tutupnya.
Baca Juga: Akhirnya Polisi Tangkap Pembunuh Mayat Misterius di Tol Kebomas Gresik
Berita Terkait
-
Sempat Hadiri Rakernas PDIP, Bupati Boven Digoel Tewas di Hotel Mercure
-
Mat Mulla Dibunuh Pelaku karena Hamili Istri Salah Satu Tersangka
-
Dilaporkan Hilang, Lansia di Kulon Progo Ditemukan Tewas di Parit
-
Akhirnya Polisi Tangkap Pembunuh Mayat Misterius di Tol Kebomas Gresik
-
Hendak Ambil Mesin Air, Seorang Pria Tewas Tersengat Listrik di Cipayung
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
7 Fakta Situs Mejo Miring Blitar Dijarah, Mbah Saimun Ngaku Menikahi Arca Putri Demi Kerajaan Baru
-
5 Fakta Kades di Lumajang Selingkuhi Istri Tukang Bangunan, Kepergok di Kamar Pribadi
-
Profil Rahma Noviarini, Ketua PBSI Kota Madiun yang Rumahnya Digeledah KPK
-
CEK FAKTA: Wali Kota Madiun Serahkan Rp 800 Juta ke Jokowi, Benarkah?
-
Desa BRILiaN Jadi Strategi BRI Dalam Membangun Ekonomi Desa Inklusif dan Mandiri