SuaraJatim.id - Setelah viral di media sosial, polisi meringkus lelaki berinisial AYY yang beraksi onani di atas sepeda motor yang terparkir di Jalan Siwalanpanji Buduran, Sidoarjo, Jawa Timur.
AYY melakukan tindakam amoralnya dengan cara memamerkan alat vitalnya kepada siswi-siswi yang melintas jalan tersebut saat pulang sekolah.
Kapolresta Sidoarjo Kombespol Zain Dwi Nugroho mengatakan, penangkapan itu dilakukan setelah polisi mendalami video viral AYY yang beronani di media sosial. Aksi cabul AYY sempat direkam oleh salah satu pelajar.
Video itu kemudian diunggah ke Facebook Info Lantas Sidoarjo (ILS) yang menjadi viral, lalu ada warga yang resah dan laporan.
"Dari keterangan saksi-saksi, tersangka diduga melakukan aksi secara sengaja agar meski banyak dilihat orang," kata Zain seperti dikutip dari Beritajatim.com, Selasa (14/1/2020).
Zain menambahkan, aksi onani di atas motor itu ternyata sudah dilakukan AYY sebanyak enam kali sejak November 2019 sampai awal tahun 2020. Sama dengan video yang viral, aksi memamerkan alat vital sambil beronani dilakukan AYY di depan para pelajar mulai dari SMP hingga SMA.
"Lokasi dia beraksi sama, yang di pinggir jalan dan di bawah pohon. Aksi juga dilakukan pada jam yang sama, saat anak-sekolah SMP dan SMA pulang sekolah,” katanya.
Terungkapnya kasus ini, AYY terpaksa harus mendekam di penjara untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya.
Tag
Berita Terkait
-
Teror Lelaki Onani di Depan Indekos Putri Kota Serang Banten
-
Teror Puluhan Cewek Satu SMA, Remaja Pamer Kelamin dan Onani via WhatsApp
-
Pria Pamer Alat Vital di Alun-Alun Utara Jogja, Korban Soroti Sikap Polisi
-
Baleendah Diteror Pelaku Pamer Alat Kelamin, Sasar Kaum Ibu
-
Pamer Alat Kelamin ke Wanita, Bandung Diteror Pengendara Motor Cabul
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
- 5 Pilihan HP Murah dan Awet Dipakai Lama, Harganya Mulai Rp1 Jutaan
Pilihan
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
Terkini
-
Misteri Pembunuhan Satu Keluarga di Situbondo Masih Gelap, CCTV Mati
-
Evakuasi Dramatis Kerangka Manusia di Gunung Jinem Pacitan, Korban Hilang Sejak Agustus 2025
-
Detik-detik Mobil KIA Carnival Terbakar di Tulungagung, Pengemudi Kakek yang Lagi Jemput Cucu
-
Gunung Semeru Erupsi 4 Kali, Semburan Kolom Abu Capai 1 Kilometer
-
Kronologi Perempuan di Surabaya Dilecehkan Penagih Bank Keliling, Kurang Cicilan Dibayar Ciuman!