SuaraJatim.id - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mewaspadai kapal pesiar yang merapat ke Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya. Ini menyusul ada warga Depok, Jawa Barat terinfeksi virus corona.
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini menjelaskan surabaya akan kedatangan kapal pesiar, Kamis (5/3/2020) di Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya.
"Kita sudah komunikasi dengan Kementerian Kesehatan maupun Dinas Kesehatan Provinsi. Jadi sebelum mereka mendarat, maka akan ada pemeriksaan semuanya secara menyeluruh," ujar perempuan yang akrab disapa Risma ini.
Pemkot Surabaya meminta Pelabuhan Tanjung Perak menyiapkan alat untuk mendeteksi virus corona.
"Kita juga siapkan peralatan-peralatan di Pelabuhan. Kalau misalkan ada indikasi maka langsung kita tidak bisa turun. Tapi kalau nggak ada apa-apa ya nggak apa-apa. Karena sebetulnya itu masa inkubasinya 14 hari kan, kita threads, ini sudah di threads oleh staff kita. Jadi ada kejadian apa misalkan di tempat ini. Seperti itu," imbuhnya.
Pemkot Surabaya juga mempersiapkan tim Satgas virus Corona.
"Kita ada timnya, nanti sudah ada, kita sudah punya, bahkan sudah ada lama semenjak saya buat edaran ke warga kita udah bikin itu. Jadi nggak hanya rumah sakit milik pemerintah, tapi seluruhnya yang ada di Surabaya," ungkapnya.
Kontributor : Dimas Angga Perkasa
Baca Juga: Aktivitas Balai Kota DKI usai Anies Keluarkan Instruksi Waspada Corona
Berita Terkait
-
Aktivitas Balai Kota DKI usai Anies Keluarkan Instruksi Waspada Corona
-
Ini Kondisi Terkini 2 Pasien Virus Corona di Ruang Isolasi RSPI
-
UEFA Berdeliberasi di Amsterdam Bahas Dampak Virus Corona pada Euro 2020
-
IHSG Terus Anjlok Imbas Corona, BEI Larang Transaksi Short Selling
-
Kata Menkes soal WN Jepang Kena Corona Usai Kunjungi Indonesia
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
HUT ke-80 TNI AL, Gubernur Khofifah: Korps Marinir Jadi Penjaga Kedaulatan Laut Indonesia
-
Hemat di Kantong, Ini 5 Rekomendasi Hotel di Jogja Murah dan Nyaman
-
Komitmen BRI untuk UMKM: Hadirkan Akses Pembiayaan, Edukasi, dan Perlindungan Usaha Mikro
-
Kesaktian Sang Singa Buntet: 9 Kisah Menggetarkan dari Kiai Abbas di Perang Surabaya
-
Senin Semangat, 5 Link DANA Kaget Untuk Mood yang Baik Ada Saldo Rp 335 Ribu