SuaraJatim.id - Mencegah penyebaran virus corona (Covid-19) bisa dilakukan dengan hidup bersih. Baik lingkungan sekitar maupun perilaku keseharian, seperti selalu mencuci tangan baik sebelum maupun sesudah beraktifitas. Mencuci tangan bisa menggunkan sabun atau lebih praktis menggunakan hand sanitizer.
Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 13 Surabaya, mulai dua minggu lalu telah merubah tradisi salaman atau salim dengan sungkem adat jawa tanpa bersentuhan. Bukan untuk membatasi jarak, namun hanya untuk mengantisipasi penyebaran virus.
Sekolah yang beralamatkan di Jalan Jemursari II, Kecamatan Wonocolo, Surabaya pun juga menyediakan hand sanitizer di beberapa titik di sekolah. Namun, kata Juwari Kepala SMPN 13 Surabaya, hand sanitizer masih kurang karena hanya tersebar di empat titik saja.
Gerakan yang dilakukan Dinas Kesehatan Kota Surabaya, sampai saat ini hanya sebatas memberikan sosialisasi saja dan belum ada bantuan berupa barang seperti hand sanitizer.
"Kalau dari Dinas Kesehatan Kota Surabaya masih sebatas sosialisasi menjaga cara hidup sehat saja. Tidak ada bantuan barang," terang Juwari pada Suara.com, Rabu (11/3/2020) ditemui di sekolahnya.
Juwari berharap, hand sanitizer bisa ditempatkan di banyak titik strategis, seperti pintu masuk atau gerbang sekolah, depan ruang kelas, ruang guru dan juga toilet.
"Kalau saat ini masih belum maksimal. Di sekolah saya hanya ada empat titik hand sanitizer yang kita kasih. Nanti kita targetkan segera menambah titik-titik lain," katanya.
Kontributor : Achmad Ali
Baca Juga: Anies Rahasiakan Warga di Jakarta Positif Virus Corona: Kami Tak Berwenang
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Rekonstruksi Pembunuhan Mahasiswa UMM, Polisi Bongkar Detail Pembuangan Jasad di Pasuruan
-
Pelaku Curas di Pamekasan Ditembak Polisi, Korban Tewas Usai Kecelakaan
-
Tak Sekadar Ikon Viral, Patung Macan Putih Kediri Kini Punya Sertifikat Hak Cipta Resmi dari Negara
-
Duit Ludes Main Trading, Pria di Magetan Buat Laporan Curanmor Palsu Gara-gara Takut Istri
-
5 Fakta Pencabulan Bocah 4 Tahun di Sumenep, Pelakunya Pelajar MTs